Indeks Berita Ekonomi Bisnis 20 Mei 2024

Sri Mulyani Beberkan Pencapaian 10 Tahun Pemerintahan Jokowi
Menteri Keuangan atau Menkeu Sri Mulyani Indrawati mengungkapkan, pencapaian pemerintahan Presiden Joko Widodo (Jokowi) selama satu dekade terakhir.
Usulan Asumsi Dasar Makro 2025: Ekonomi RI Tumbuh 5,1-5,5%, Rupiah Rp15.300-Rp16.000/USD
Menkeu menyampaikan rancangan awal Asumsi Dasar Makro Ekonomi 2025 yang disusun berdasarkan perkembangan ekonomi dan kebijakan yang akan ditempuh.
Sri Mulyani di Depan DPR: Kita Patut Bersyukur dengan Ekonomi Indonesia
Menteri Keuangan atau Menkeu, Sri Mulyani di hadapan DPR dalam Rapat Paripurna ke-17 menyebutkan, kondisi ekonomi Indonesia saat ini suatu hal yang patut disyukuri.
Rusia dan China Bangun Pipa Gas Raksasa, Fungsinya Ditambah Kirim Minyak Mentah
Mega proyek pipa yang direncanakan membawa gas alam dari Rusia ke China, bakal ada tambahan saluran yang diletakkan untuk menyalurkan minyak mentah.
Presiden Iran Ebrahim Raisi Tewas Kecelakaan Helikopter, Harga Minyak Mendidih
Harga minyak mengawali minggu ini dengan kenaikan menyusul berita sebuah helikopter yang ditumpangi oleh presiden Iran telah jatuh serta menteri luar negeri negara tersebut tewas.
Tim ACI Apresiasi Komitmen Bandara Soekarno-Hatta Terhadap Aspek Keselamatan
Airport Council International (ACI) telah menyelesaikan evaluasi dan penilaian terhadap aspek keselamatan di Bandara Soekarno-Hatta dalam program Airport Excellence (APEX) in Safety pada 13-17 Mei 2024.
Defisit APBN 2025 Dirancang Lebih Lebar Agar Prabowo Bisa Leluasa
APBN 2025 sengaja dirancang dengan defisit yang lebih lebar, 2,45-2,82% terhadap PDB, agar Presiden terpilih Prabowo Subianto bisa leluasa dalam pemanfaatan anggaran.
Presiden Iran Dilaporkan Tewas, Ini Dampaknya bagi Ekonomi Dunia
Kabar soal Presiden Iran meninggal dunia menggemparkan dunia. Para pengamat mulai berhitung mengenai berbagai kemungkinan yang terjadi ke depannya.
JFX Gelar Kompetisi Olahraga, Tumbuhkan Semangat Sportivitas
PT Jakarta Futures Exchange (JFX) menggelar JFX Olympic 2024. Kegiatan berlangsung pada Mei-Juni dengan tema Unleash Your Potential, Embrance The Challenge.
Kupas Tuntas ETF Bareng MNC Sekuritas dan BEI Kaltim di IG Live
MNC Sekuritas aktif mendukung penciptaan investor baru di pasar modal dengan menyediakan beragam instrumen investasi pasar modal, seperti saham, reksa dana, obligasi, ETF dan produk turunan lainnya.
Defisit Transaksi Berjalan Tembus USD2,2 M di Kuartal I-2024
BI menyampaikan kinerja Neraca Pembayaran Indonesia (NPI) pada kuartal I-2024 tetap terjaga. Defisit transaksi berjalan tetap rendah di tengah kondisi perlambatan ekonomi global.
BRI Bersama Telkomsel Hadirkan Ekosistem Finansial dan Digital untuk Pekerjanya
PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk berkolaborasi bersama PT Telekomunikasi Selular atau Telkomsel dengan menghadirkan fasilitas dan layanan yang manfaatnya akan dirasakan oleh kedua belah pihak, termasuk pekerjanya.
BNI Diapresiasi Beri Kemudahan Bertransaksi Lewat Uang Elektronik
BNI meraih peringkat Silver dalam kategori Dream Workplace BUMN dan peringkat Bronze untuk kategori Electronic Money (TapCash).
PT Pegadaian Bersama Relawan Bakti BUMN Beri Bantuan Bencana Galodo Sumatera Barat
PT Pegadaian melalui program Relawan Bakti BUMN Batch V menyalurkan bantuan berupa ketersediaan pangan yang diserahkan melalui Kantor BPBD Sumatera Barat pada Minggu (19/5/2024).
Dedolarisasi Menggila, China dan Rusia Makin Semangat Buang Dolar
Juru bicara Kepresidenan Rusia Dmitry Peskov kepada saluran TV Izvestia mengungkapkan, lebih dari 90% perdagangan antara Rusia dan China dilakukan dalam rubel dan yuan.
IHSG Dibuka Hijau di 7.329, Tiga Saham Pimpin Penguatan
IHSG dibuka menguat 0,17% di 7.329 pada Senin (20/5/2024). Cukup kokoh dalam semenit awal, indeks komposit masih bertahan hijau di 0,67% di 7.366.
Harga Emas Antam Stagnan di Rp1.350.000 per Gram, Berikut Rinciannya
Harga emas batangan PT Aneka Tambang atau Antam (ANTM) hari ini, Senin (20/5/2024) stagnan di harga Rp1.350.000 per gram.
Presuniv Dorong Lahirnya Bibit Startup dari Lingkungan Kampus
Masih banyak mahasiswa yang hanya mengikuti kuliah sebatas untuk lulus ujian, tapi kurang memahami konteks dari mata kuliah yang dipelajari.
IHSG Diprediksi Tembus All Time High, Saham Ini Bisa Dilirik
Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) hari ini diprediksi dalam kecenderungan menguat pada sepanjang perdagangan dengan pergerakan indeks akan berada di kisaran 7.287 7.400.
Bapanas Beri Sinyal Kenaikan HET Beras Bakal Permanen, Ini Bocorannya
Pemerintah bakal menaikan HET komoditas beras secara permanen melalui regulasi baru. Saat ini aturan HET masih dalam tahap komunikasi dengan kementerian/lembaga terkait.