Indeks Berita Ekonomi Bisnis 19 Maret 2024

7 BUMN Diusulkan Dapat Suntikan Modal Negara Rp13,6 Triliun Tahun Ini
Dana PMN dari cadangan pembiayaan investasi itu akan dialokasikan untuk penyehatan bisnis BUMN serta untuk melaksanakan program penugasan pemerintah.
Disetujui Jokowi, Relaksasi HET Beras Premium Diperpanjang Sebulan
Relaksasi Harga Eceran Tertinggi (HET) beras premium diperpanjang hingga bulan April 2024 mendatang. Langkah tersebut dilakukan agar stok beras di pasar terjaga.
IHSG Menjaga Tren Penguatan hingga Sesi Siang, Transaksi Sentuh Rp5,08 Triliun
Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) menjaga tren penguatan pada penutupan perdagangan sesi pertama, Selasa (19/3/2024).
Performa Bagus, Pos Indonesia Raih 2 Penghargaan di BUMN Award 2024
Pos Indonesia raih dua penghargaan dalam ajang BUMN Award 2024 kategori Inovasi Bisnis Perusahaan Terbaik dan Transformasi Digital Perusahaan Terbaik.
Harga Minyak Mentah Dunia Sentuh Level Tertinggi dalam 4 Bulan
Harga minyak mentah dunia melonjak menjadi USD86 per barel pada awal pekan waktu setempat, untuk mencapai level tertinggi dalam empat bulan.
Jepang Akhiri Suku Bunga Negatif, Stop Era Kebijakan Radikal
Ini akan menjadi kenaikan suku bunga pertama dalam 17 tahun sehingga memiliki makna simbolis, tetapi dampak terhadap perekonomian Jepang diperkirakan sangat kecil.
Bos Saudi Aramco: Transisi Energi Gagal, Stop Mimpi Tinggalkan Minyak
Ketimbang gembar-gembor mengembangkan energi bersih yang belum kompetitif, dunia seharusnya lebih fokus mengembangkan teknologi mengurangi emisi minyak dan gas.
Wealth Management BRI Prioritas Sabet Penghargaan Retail Banker International Asia Trailblazer Awards 2024
Wealth Management BRI Prioritas dinobatkan sebagai Highly Commended dalam kategori Product Advances: Excellence in Mass Affluent Banking pada ajang Retail Banker International Asia Trailblazer Awards 2024, Kamis (14/3/2024).
LPEI Buka Suara Soal Adanya Dugaan Korupsi Rp2,5 Triliun
Direktur Eksekutif Lembaga Pembiayaan Ekspor Indonesia (LPEI) Riyani Tirtoso buka suara mengenai laporan Menkeu ke Kejaksaan Agung mengenai adanya dugaan tindak pidana korupsi oleh debitur di LPEI.
Perusahaan Telat Bayar THR, Kemenaker Bakal Jatuhi Sanksi Denda 5%
Kemnaker menegaskan, bakal memberikan sanksi denda sebesar 5% kepada perusahaan yang telat membayar THR (Tunjangan Hari Raya) atau melebihi dari H-7 Lebaran.
IHSG Pagi Ini Bertengger di Zona Hijau dengan Transaksi Awal Rp230,11 Miliar
Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) hari ini dibuka merayap naik sebesar 0,25% ke 7.320, saat ada 174 saham menguat, 116 melemah, dan 220 lainnya stagnan.
Harga Emas Terus Meroket, Hari Ini 1 Gram Dibanderol Rp1.199.000
Harga emas batangan Antam hari ini, Selasa (18/3/2024) terpantau kembali menanjak naik Rp6.000. Hal yang sama juga terjadi untuk buyback atau harga yang didapat jika pemilik emas ingin menjual emas batangan.
Simak Pemaparan BRIS, HOKI, SMLE dan BCAP di YouTube MNC Sekuritas Hari Ini!
Rangkaian acara diawali dengan Corporate Forum yang menghadirkan 12 (dua belas) emiten ternama di Indonesia untuk memaparkan strategi dan prospek bisnis perusahaan.
Dibayangi Aksi Jual, IHSG Diprediksi Lanjutkan Tren Penguatan Menuju 7.400
IHSG hari ini berpotensi bergerak dalam kecenderungan menguat pada sepanjang perdagangan dengan pergerakan indeks akan berada di kisaran 7.270-7.400.
Kisah Pendiri Kopi Jago, Usung Konsep Starling dengan Standar Ala Cafe
Kisah pendiri Kopi Jago menjadi ulasan menarik untuk disimak. Bagi warga Jakarta dan sekitarnya, sebagian di antaranya tentu sudah tidak asing lagi dengan brand kopi yang satu ini.
Wall Street Berakhir Menguat Saat Investor Gelisah Soal The Fed
Wall Street berakhir menguat pada perdagangan, Senin (18/3/2024) waktu setempat dengan saham-saham pertumbuhan megacap seperti Alphabet dan Tesla mendukung rebound di Nasdaq.
Jelang Rilis Data Ekonomi, IHSG Hari Ini Bakal Bergerak di Kisaran 7.272-7.357
IHSG pada perdagangan hari ini, Selasa (19/3/2024) berpotensi bergerak dalam rentang konsolidasi pada sepanjang perdagangan. Pergerakan indeks saham akan berada di kisaran 7.272 - 7.357.