Indeks Berita 18 Mei 2024

Gandeng Pabrikan China, Nusatama Berkah Kembangkan Truk Tambang
PT Nusatama Berkah Tbk menjain kerjasama dengan pabrikan asal China Norinco Vehicle mengembangkan truk pertambangan di Indonesia.
Bastian Steel Resmi Lamar Sitha Marino, Banjir Ucapan Selamat
Bastian Steel resmi melamar sang kekasih, Sitha Marino hari ini. Kabar bahagia ini diketahui dari foto yang dibagikan Shita di Instagram, @sithamarino.
PHE ONWJ Dukung Pembangunan Infrastruktur di Sekitar Wilayah Operasi
Masyarakat Desa Cemara Kulon, Kecamatan Losarang, Kabupaten Indramayu kini dapat menyeberang tambak tanpa bersusah payah. Dengan jembatan baru, mereka lebih efisien.
4 Fakta Menarik Dermaga Terapung AS Trident, Salah Satunya Bukti Kemunafikan Joe Biden
Dermaga terapung senilai USD320 juta yang dibangun untuk mengirimkan bantuan telah dipasang di pantai Gaza. Komando Pusat Amerika Serikat (CENTCOM) menyatakan itu digunakan untuk mengirimkan bantuan pada hari Jumat.
PB SEMMI Minta Sri Mulyani Evaluasi Dirjen Bea Cukai
  • NASIONAL
  • Sabtu, 18 Mei 2024 - 22:19 WIB

Bendahara Umum PB SEMMI, Achmad Donny meminta Menkeu Sri Mulyani mengevaluasi Ditjen Bea Cukai karena tindakan oknum pegawai dan pejabat Bea Cukai yang merugikan negara dan masyarakat.
Viral Santo Suruh Pria Asal Bekasi yang Buka Jasa Suruhan, Pernah Diminta Temani Ibu Hamil
Nama Santo Suruh tengah viral di media sosial. Pasalnya, pria asal Bekasi ini membuka jasa suruhan yang mau mengerjakan apa saja demi mendapatkan uang.
Ini Tampang 2 Bang Jago Lampung Tengah yang Peras dan Aniaya Sopir Truk
  • DAERAH
  • Sabtu, 18 Mei 2024 - 22:13 WIB

Dua pelaku pemalakan atau pemerasan serta penganiayaan terhadap supir truk hingga mengalami patah tangan akhirnya berhasil ditangkap polisi di Lampung Tengah.
Ian Wright dan Thierry Henry Berharap Arsenal Dapat Keajaiban
  • SPORTS
  • Sabtu, 18 Mei 2024 - 22:02 WIB

Ian Wright dan Thierry Henry berharap Arsenal mendapatkan keajaiban dalam perebutan gelar Liga Inggris musim ini.
China Ciptakan Baterai Mobil Listrik Canggih, Isi Daya Cukup 10 Menit
  • OTOMOTIF
  • Sabtu, 18 Mei 2024 - 22:00 WIB

China berhasil mengembangkan baterai mobil listrik inovatif yang dapat mengisi daya hanya dalam 10 menit, untuk menempuh jarak ratusan kilometer.
Banjir Mahakam Hulu dan Kutai Barat, Akmal Malik: Fokus Kebutuhan Pangan dan Listrik
  • DAERAH
  • Sabtu, 18 Mei 2024 - 21:56 WIB

Pemenuhan kebutuhan pangan dan memastikan listrik menyala menjadi fokus penanganan bencana banjir yang melanda Mahakam Ulu dan Kutai Barat, Kalimantan Timur.
Viral! Tren Kopi Campur Cabai Rawit, Netizen: Lambung Teriak Lihatnya
Kopi campur cabai rawit menjadi tren kuliner baru yang tengah viral di media sosial. Minuman tidak biasa ini sukses membuat banyak pecinta kuliner penasaran.
Bye Bye Dolar AS, Transaksi Rusia dan China 90 Persen Pakai Yuan atau Rubel
Transaksi Rusia dan China sebagian besar dilakukan dengan mata uang nasional, apakah itu yuan atau rubel yang sudah mencapai 90%. Hal itu dipastikan oleh Presiden Rusia, Vladimir Putin dalam lawatannya ke Beijing.
Bocah SD Tenggelam di Kalimalang, Pencarian Belum Membuahkan Hasil
  • METRO
  • Sabtu, 18 Mei 2024 - 21:39 WIB

Bocah yang duduk di Sekolah Dasar (SD) tenggelam di aliran Kalimalang daerah Kelurahan Pekayon Jaya, Kecamatan Bekasi Selatan, Kota Bekasi.
Sehari usai Dilantik Jadi Pj Gubernur Sulsel, Zudan Arif Langsung Tancap Gas
  • DAERAH
  • Sabtu, 18 Mei 2024 - 21:37 WIB

Zudan Arif Fakrulloh langsung tancap gas usai dilantik jadi Penjabat (Pj) Gubernur Sulawesi Selatan (Sulsel) oleh Mendagri Tito Karnavian, Jumat (17/5/2024).
Siapa Alice Guo? Wali Kota Bamban yang Dituding sebagai Mata-mata China
Giliran Wali Kota Alice Guo yang menjadi sorotan politik terjadi ketika pertikaian laut antara Manila dan Beijing semakin meningkat. Sebuah kota sepi di Filipina menjadi sorotan nasional setelah wali kotanya dituduh sebagai agen China.
5 Hotel Unik di Bandung Ini Harganya Mulai Rp200 Ribuan, Cocok untuk Staycation Long Weekend
Bandung, Jawa Barat mempunyai banyak hotel unik yang bisa menjadi pilihan untuk staycation saat long weekend. Harganya mulai dari Rp200 ribu hingga Rp300 ribu.
2 Nelayan asal Gunungkidul Hilang di Samudra Hindia
  • DAERAH
  • Sabtu, 18 Mei 2024 - 21:13 WIB

Dua nelayan asal Gunungkidul, Samuri dan Pardi hilang saat mencari ikan di Samudra Hindia, tepatnya di selatanpesisir pantai kawasan Gunungkidul, DIY.
TikTok Uji Coba Video Panjang hingga Durasi 60 Menit
  • TEKNO
  • Sabtu, 18 Mei 2024 - 21:00 WIB

Raksasa media sosial TikTok menyatakan sedang bereksperimen untuk mengizinkan beberapa pengguna mengunggah video berdurasi panjang hingga 60 menit.
10 Kebiasaan Rutin di Pagi Hari yang Bisa Menurunkan Darah Tinggi
Kebiasaan rutin di pagi hari bisa membantu menurunkan darah tinggi. Menjaga tekanan darah tetap normal adalah hal penting untuk kesehatan jangka panjang.
Kabar Duka, Tokoh Pers dan Perfilman Nasional Prof Salim Said Meninggal Dunia
  • NASIONAL
  • Sabtu, 18 Mei 2024 - 20:37 WIB

Akademisi, Wartawan Senior, Tokoh Pers dan Perfilman Nasional, Prof Salim Said meninggal dunia, Sabtu (18/5/2024).