Indeks Berita 15 Mei 2024

Impor Indonesia April 2024 Turun 10,60 Persen, Nilainya Tembus USD16,06 Miliar
Nilai impor Indonesia pada April 2024 tercatat sebesar USD16,06 miliar atau mengalami penurunan hingga 10,60% dibandingkan Maret 2024.
UKT Mahal, Menko PMK: Jangan Sampai Mahasiswa Merasa Terjebak
  • EDUKASI
  • Rabu, 15 Mei 2024 - 12:24 WIB

Menteri Koordinator Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK) Muhadjir Effendy mengingatkan kenaikan UKT jangan sampai membuat mahasiswa merasa terjebak
2 Draf PKPU terkait Pilkada 2024 Dibahas Hari Ini
  • NASIONAL
  • Rabu, 15 Mei 2024 - 12:20 WIB

Komisi II DPR menggelar rapat dengar pendapat (RDP) bersama penyelenggara pemilu seperti KPU, Bawaslu, dan DKPP, serta Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri).
5 Tips Kulit Bebas Keriput di Tengah Cuaca Panas Ekstrem
Cuaca panas tengah melanda. Tak cuma kesehatan tubuh, kondisi kulit juga perlu diperhatikan agar tetap sehat dan cantik.
Ange Postecoglou Kecewa Tottenham Hotspur Takluk dari Man City
  • SPORTS
  • Rabu, 15 Mei 2024 - 12:12 WIB

Pelatih Tottenham Hotspur, Ange Postecoglou, kecewa usai tim besutannya dikalahkan Manchester City dengan skor 0-2 pada lanjutan Liga Inggris 2023/2024 di Stadion Tottenham Hotspur, Rabu (15/5/2024).
Segini Harga Iuran BPJS Kesehatan Setelah Sistem Kelas Dihapuskan
Iuran BPJS Kesehatan setelah sistem kelas dihapuskan kini jadi informasi yang banyak dicari, berikut penjelasannya.
Dukung Implementasi MBKM, Politeknik OTC Jalin Kerja Sama dengan Kampus Taiwan
  • EDUKASI
  • Rabu, 15 Mei 2024 - 12:04 WIB

Politeknik OTC mengembangkan kerja sama dengan Da-Yeh University. Kolaborasi untuk mendukung MBKM ini memungkinkan mahasiswa untuk magang di dunia industri.
WHO Tegaskan Tidak Ada yang Salah dengan Data Korban Tewas di Gaza
Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) menyuarakan keyakinan penuh terhadap data kematian yang dikeluarkan Kementerian Kesehatan Gaza pada Selasa (14/5/2024).
Toko Bangunan di Sukmajaya Depok Kebakaran, Warga Dengar Ledakan Kecil
  • METRO
  • Rabu, 15 Mei 2024 - 12:01 WIB

Kebakaran melanda sebuah Toko Bangunan (TB) Ratna samping Pool PPD di Jalan Cimandiri Raya, Bakti Jaya, Sukmajaya, Kota Depok pada Rabu (15/5/2024) sekitar pukul 10.30 WIB.
Fakta Baru Anak Bunuh Ibu di Sukabumi, Hasil Autopsi Temukan 10 Luka Terbuka Akibat Tusukan
  • DAERAH
  • Rabu, 15 Mei 2024 - 12:00 WIB

Hasil autopsi terhadap jenazah Inas (43) yang diduga dibunuh oleh anak kandungnya sendiri, Rahmat alias Herang (26) mengungkap fakta baru kesadisan pelaku.
Stafsus Menag: Guru PAI Harus Adaptif dan Jadi Penjernih Hadapi Era Digital
  • EDUKASI
  • Rabu, 15 Mei 2024 - 11:57 WIB

Stafsus Menag Wibowo Prasetyo menilai peran guru PAI sangat strategis dalam membentuk karakter anak didik yang matang di tengah tantangan era digital saat ini.
Survei Indikator Politik: Kebijakan Kemenhub soal Pembatasan Truk saat Mudik Diapresiasi Publik
  • NASIONAL
  • Rabu, 15 Mei 2024 - 11:56 WIB

Mayoritas publik puas dengan penyelenggaraan arus mudik dan balik Lebaran 2024 berdasarkan hasil survei terbaru Indikator Politik Indonesia.
UKT Naik Tiba-Tiba, Menko PMK: Kampus Tidak Punya Perencanaan Bagus
  • EDUKASI
  • Rabu, 15 Mei 2024 - 11:52 WIB

Uang Kuliah Tunggal (UKT) universitas negeri makin disorot karena kenaikannya dinilai membebani mahasiswa baru. Menko PMK Muhadjir Effendy pun angkat bicara.
Kupon hingga 11,00%, Intip Jadwal Penawaran Obligasi dan Sukuk Ijarah IV Global Mediacom Tahap II 2024!
PT Global Mediacom Tbk (BMTR) sedang melakukan Penawaran Awal (bookbuilding) Obligasi dan Sukuk Ijarah Berkelanjutan IV Global Mediacom Tahap II Tahun 2024.
Review Film IF: Imaginary Friends, Kisah Menyentuh tentang Dunia Teman Khayalan
  • GENSINDO
  • Rabu, 15 Mei 2024 - 11:45 WIB

Film dari penulis dan sutradara John Krasinski (A Quiet Place) ini dibintangi oleh Ryan Reynolds (Cal), John Krasinski (Ayah Bea), Cailey Fleming (Bea), dan pengisi suara Phoebe Waller-Bridge, Louis Gossett Jr., Emily Blunt, Matt Damon, dan Stevve Carell.
Toko Material di Sukmajaya Depok Kebakaran, Asap Hitam Membubung
  • METRO
  • Rabu, 15 Mei 2024 - 11:43 WIB

Sebuah toko material di samping Pool PPD di Jalan Cimandiri, Bakti Jaya, Sukmajaya, Kota Depok terbakar, Rabu (15/5/2024). Asap hitam membubung.
Mau Jadi Pengusaha? Ikuti IISMA Entrepreneur yang Buka Pendaftaran hingga 17 Mei 2024
  • EDUKASI
  • Rabu, 15 Mei 2024 - 11:42 WIB

Indonesia International Student Mobility Award (IISMA) membuka skema pendanaan baru untuk profesional program di bidang kewirausahaan atau disingkat IISMA-E.
Media Sosial Dorong Seseorang untuk Flexing, Mengapa Demikian?
Ketidakbijakan dalam bermedsos dapat menimbulkan berbagai dampak negatif. Salah satunya adalah perilaku flexing.
Ekspor RI Anjlok 12,97% di April 2024, Ini Sebabnya
Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat pada April 2024 nilai ekspor Indonesia mencapai USD19,62 miliar atau turun 12,97% dibandingkan Maret 2024.
Penampakan Sekjen DPR Indra Iskandar Penuhi Panggilan KPK
  • NASIONAL
  • Rabu, 15 Mei 2024 - 11:39 WIB

Sekretaris Jenderal (Sekjen) DPR Indra Iskandar memenuhi panggilan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) pada Rabu (15/5/2024).