Indeks Berita 09 Mei 2024

5 Model Sepatu Bata Legendaris, Punya Desain yang Stylish
Sepatu Bata terus menunjukkan keunggulannya dalam merancang produk berkualitas, nyaman dan bergaya. Namun, Bata menjadi perhatian saat pabriknya ditutup.
Siti Nurbaya: RPP Perencanaan Perlindungan dan Pengelolaan Lingkungan Hidup Amanat UU
  • NASIONAL
  • Kamis, 09 Mei 2024 - 18:32 WIB

Indonesia merupakan negara kepulauan terbesar dengan beragam ekosistem yang luar biasa. Pertumbuhan ekonomi yang pesat dalam beberapa dekade belakangan tentunya memiliki dampak yang signifikan, terutama terkait keberlanjutan fungsi lingkungan.
Ketahui 3 Cara Blokir Iklan di HP Vivo Tanpa Instal Aplikasi Tambahan
  • TEKNO
  • Kamis, 09 Mei 2024 - 18:31 WIB

Cara blokir iklan di HP Vivo ini bisa dilakukan tanpa harus mengunduh aplikasi tambahan. Tiga cara ini perlu diketahui oleh pengguna yang merasa terganggu akan keberadaan iklan yang terus muncul di perangkatnya.
Long Weekend, PT KAI Jual 115.200 Tiket Kereta Api
PT Kereta Api Indonesia (Persero) atau KAI mencatat jumlah tiket kereta api (KA) yang terjual mencapai 115.200. Angka itu untuk keberangkatan Kamis-Minggu.
Bencana Alam dan Gelombang Panas Membakar Dunia: Peringatan Kian Dekatnya Kiamat
  • KALAM
  • Kamis, 09 Mei 2024 - 18:21 WIB

Banjir telah menghancurkan seluruh dunia, melanda Kenya, menenggelamkan Dubai, dan memaksa ratusan ribu orang mulai dari Rusia hingga Tiongkok, Brasil, dan Somalia meninggalkan rumah mereka.
Hilang Kendali, Pemotor Wanita Tewas dalam Kecelakaan Tunggal di Sukabumi
  • DAERAH
  • Kamis, 09 Mei 2024 - 18:16 WIB

Kecelakaan tunggal terjadi di Jalan Raya Tenjoayu, tepatnya Kampung Baru, RT 05/01, Desa Tenjoayu, Kecamatan Cicurug, Kabupaten Sukabumi, Kamis (9/5/2024)
Hari Pertama Liburan Panjang, 60 Ribu Kendaraan Lintasi Jalur Puncak Bogor
  • METRO
  • Kamis, 09 Mei 2024 - 18:15 WIB

Hari pertama libur panjang Kenaikan Yesus Kristus, sebanyak 60 ribu kendaraan melintasi Jalur Puncak, Kabupaten Bogor. Jumlah kendaraan terhitung sejak pukul 00.00 WIB hingga pukul 15.30 WIB, Kamis (9/5/2024).
Kisah Haji : Tukang Sepatu dan Jemaah yang Tidak Diterima Ibadahnya
  • KALAM
  • Kamis, 09 Mei 2024 - 18:08 WIB

Kisah ini penuh hikmah, di mana seseorang yang tidak berhaji namun mendapat pahala ibadah haji. Sebaliknya, mereka yang tengah menjalankan ibadah haji, tetapi tidak diterima amalannya. Kok bisa?
Timnas Indonesia U-23 vs Guinea U-23 Digelar Tertutup, Shin Tae-yong: Cukup Adil
  • SPORTS
  • Kamis, 09 Mei 2024 - 18:08 WIB

Pelatih Timnas Indonesia U-23, Shin Tae-yong, menyadari bahwa timnya akan kehilangan dukungan langsung dari ribuan suporter saat melawan Guinea dalam babak playoff Olimpiade 2024
Profil Santyka Fauziah, Pacar Baru Sule yang Seumuran Rizky Febian
Komedian Sule akhirnya memperlihatkan kekasih barunya usai bercerai dengan Nathalie Holscher di acara pengajian pernikahan Rizky Febian dan Mahalini.
Golkar, PAN, dan Demokrat Kabupaten Bogor Koalisi Menangkan Jaro Ade di Pilkada 2024
  • METRO
  • Kamis, 09 Mei 2024 - 18:03 WIB

Partai Golkar, PAN, dan Partai Demokrat Kabupaten Bogor menjalin MoU koalisi pada Pilkada Kabupaten Bogor 2024. Tiga partai ini sepakat mengusung Ade Ruhandi alias Jaro Ade sebagai calon Bupati Bogor.
Livio Suppo Sebut Jorge Martin Ancaman Ducati jika Gabung Pabrikan Lain
  • SPORTS
  • Kamis, 09 Mei 2024 - 18:02 WIB

Mantan manajer Repsol Honda, Livio Suppo memberikan peringatan kepada Ducati.
Malaysia Tolak Ancaman Sanksi AS Terkait Pendanaan Hamas
Malaysia mengatakan kepada Amerika Serikat (AS) bahwa mereka tidak mengakui sanksi yang dijatuhkan secara sepihak oleh satu negara.
Apakah Visi 2030 Arab Saudi Bisa Berhasil?
Ketika Visi 2030 Arab Saudi telah melewati setengah jalan, rencana ambisius untuk mendefinisikan kembali negaranya dan menjauh dari ketergantungan tradisional pada minyak menghadapi kendala keuangan, sehingga mendorong pengurangan proyek-proyek paling berani di negara tersebut.
Hari Pertama Libur Panjang, Penumpang Kereta di Stasiun Pasar Senen Membeludak
  • METRO
  • Kamis, 09 Mei 2024 - 17:47 WIB

Penumpang kereta api (KA) jarak jauh membeludak di Stasiun Pasar Senen pada hari pertama long weekend atau libur panjang. Volume penumpang per hari ini melonjak naik dibandingkan hari biasanya.
Polisi Gerebek Sarang Pencuri Spesialis Rumah Kosong di Pangkalpinang, 2 Pelaku Diciduk
  • DAERAH
  • Kamis, 09 Mei 2024 - 17:47 WIB

Tim 2 Opsnal Subdit III Jatanras Ditreskrim Polda Bangka Belitung menggerebek sebuah rumah yang ditempati oleh komplotan pencuri spesialis pembobolan rumah kosong di Kota Pangkalpinang.
Tiket Festival Lampion Waisak Candi Borobudur Sold Out, Masyarakat Antusias!
Masyarakat menyambut antusias Perayaan Waisak 2568 BE pada 23 Mei 2024. Bahkan, paket lantern night untuk menyaksikan dan menerbangkan lampion di Candi Borobudur sudah habis.
Hingga Mei 2024, 24 Perusahaan IPO Raih Dana Rp3,88 Triliun
Hingga 8 Mei 2024 sebanyak 24 perusahaan telah melantai di Bursa Efek Indonesia dengan jumlah dana penawaran umum perdana (IPO) mencapai Rp3,88 triliun.
Nostradamus Ramalkan Panas Ekstrem di Bumi Akan Jadi Bencana Terbesar 2024
  • SAINS
  • Kamis, 09 Mei 2024 - 17:15 WIB

Prediksi ramalan Nostradamus untuk tahun 2024 menjadi kenyataan, meledaknya suar matahari yang menyebabkan gelombang panas di bumi jadi bencana besar tahun 2024.
Diduga Korsleting Listrik, Angkot Colt Mini Terbakar Hebat di Sukabumi
  • DAERAH
  • Kamis, 09 Mei 2024 - 17:09 WIB

Sebuah angkot Mitsubishi Colt Mini dengan nomor polisi F 7602 UC mengalami kebakaran hebat di Jalan Raya Siliwangi, Bojongkokosan, Kecamatan Parungkuda, Kabupaten Sukabumi, Kamis (9/5/2024).