Indeks Berita 16 September 2020

Bantu Belajar Pelajar SMA saat PSBB, Pahamify Tawarkan Live Class Gratis!
  • TEKNO
  • Rabu, 16 September 2020 - 09:56 WIB

Menyambut diberlakukannya Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) di DKI Jakarta maupun di daerah zona merah lainnya di Indonesia,
Realisasi Baru Rp3 Miliar, Dewan Desak Percepat Program Kelurahan
  • MAKASSAR
  • Rabu, 16 September 2020 - 09:54 WIB

Komisi C DPRD Kota Makassar mendesak kelurahan untuk segera mempercepat realisasi program kelurahan, pasalnya hingga mendekati tiga bulan terkahir realisasi
Wali Kota Firdaus Imbau Masyarakat Terapkan 4 M
  • DAERAH
  • Rabu, 16 September 2020 - 09:48 WIB

Wali Kota Pekanbaru Firdaus mengatakan, PSBM ditetapkan di Kecamatan Tampan mulai malam Selasa (15/9/2020). Dasar PSBM ini adalah Peraturan Wali Kota (Perwako) Nomor 160
IHSG Pagi Ini Dibuka Melemah 0,03% ke 5.099
Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) berada di zona merah pada pembukaan perdagangan pagi ini usai kehilangan 1,76 poin atau 0,03%
5 Kader Maju di Pilkada 2020 Jabar, Waketum PKB Optimistis Menang
  • DAERAH
  • Rabu, 16 September 2020 - 09:45 WIB

Dari delapan daerah tersebut, PKB resmi mengusung lima kader sebagai calon kepala daerah di Indramayu, Pangandaran, Tasikmalaya, Cianjur, dan Karawang.
Fahira Idris: Hanya Hakim yang Berhak Tetapkan Status Kejiwaan Pelaku
  • NASIONAL
  • Rabu, 16 September 2020 - 09:45 WIB

Anggota Dewan Perwakilan Rakyat (DPD) Fahira Idris menilai keraguan banyak pihak terhadap status kejiwaan penusuk Syekh Ali Jaber sangat beralasan.
Mahasiswi Hilang Saat Swafoto di Pantai Logending Akhirnya Ditemukan Meninggal
  • DAERAH
  • Rabu, 16 September 2020 - 09:44 WIB

Setelah dicari selama lima hari, akhirnya mahasiswi yang tenggelam di Pantai Logending Kecamatan Ayah Kabupaten Kebumen, Jawa Tengah, berhasil ditemukan Tim SAR gabungan
Pengakuan Trump : Ingin Bunuh Presiden Suriah, Bashar al-Assad
  • MAKASSAR
  • Rabu, 16 September 2020 - 09:43 WIB

Presiden Suriah Bashar al-Assad ternyata hampir saja dibunuh oleh Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump. Trump batal melakukan pembunuhan itu karena
Aparat Gabungan di Kota Pekanbaru Jaring 50 Pelanggar Protokol Kesehatan
  • DAERAH
  • Rabu, 16 September 2020 - 09:41 WIB

Plt Kepala Satpol PP Kota Pekanbaru, Burhan Gurning, menyebut bahwa petugas masih mendapati pengendara yang enggan memakai masker. Ada 50 orang terjaring dalam razia prokes, Selasa (15/9/2020).
Pemerintah Diingatkan soal Permasalahan Guru Masih Jadi PR
  • EDUKASI
  • Rabu, 16 September 2020 - 09:40 WIB

Politikus PKS Abdul Fikri Faqih meminta pemerintah serius mengatasi permasalahan guru di tanah air. Ada ribuan guru yang memiliki masalah soal status tidak jelas.
Billie Eilish Gak Akan Rilis Album Baru Kalau Pandemi COVID-19 Belum Kelar
  • GENSINDO
  • Rabu, 16 September 2020 - 09:39 WIB

Penggemar Billie Eilish mesti punya stok kesabaran yang banyak sebelum bisa mendengar kelanjutan dari album fenomenal When We All Fall Asleep, Where Do We Go?.
Sri Haryati Ditugasi Anies Gantikan Sekda Saefullah
  • METRO
  • Rabu, 16 September 2020 - 09:36 WIB

Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan menunjuk Asisten Perekonomian dan Keuangan Daerah DKI Jakarta Sri Haryati sebagai Pelaksana harian (Plh) Sekertaris Daerah (Sekda) DKI Jakarta.
Rumah Ibadah Diberi Kelonggaran Saat PSBM di Pekanbaru
  • DAERAH
  • Rabu, 16 September 2020 - 09:36 WIB

Pembatasan Sosial Berskala Mikro (PSBM) Kecamatan Tampan mulai berlaku sejak kemarin, Selasa (15/9/2020). Saat PSBM, Pemerintah Kota Pekanbaru memberi kelonggaran beribadah di rumah ibadah.
BNP Paribas-Citibank Berdayakan Ekonomi Perempuan
PT BNP Paribas AM, bagian dari BNP Paribas Group, bersama Citibank NA, Indonesia (Citi Indonesia) mendukung pemberdayaan ekonomi perempuan muda melalui program pengembangan produk lokal unggulan.
Musim Dingin Brutal, India Kirim Persediaan ke Perbatasan China
Dari mengerahkan keledai-keledai hingga pesawat angkut besar, militer India mengaktifkan seluruh jaringan logistik untuk mengangkut persediaan bagi ribuan tentara menghadapi musim dingin brutal di sepanjang perbatasan dengan China di Himalaya.
Jadi Ikon Prestasi Pancasila, CEO Sido Muncul: Ini Bisa Terus Mendorong Saya Berkontribusi
  • NASIONAL
  • Rabu, 16 September 2020 - 09:29 WIB

Sebanyak 75 penerima apresiasi Ikon prestasi Pancasila tahun 2020 dari Badan Pembinaan Ideologi Pancasila (BPIP). Salah satunya adalah CEO PT Sido Muncul Irwan Hidayat.
Struktur KAMI Sudah Rampung dan Segera Diumumkan
  • NASIONAL
  • Rabu, 16 September 2020 - 09:25 WIB

Setelah dideklarasikan pada 18 Agustus 2020 di Tugu Proklamasi, Jakarta, Koalisi Aksi Menyelamatkan Indonesia (KAMI) sudah merampungkan struktur di tingkat pusat.
Terjun dari Jembatan, Warga Sragen Tewas Tenggelam di Bengawan Solo
  • DAERAH
  • Rabu, 16 September 2020 - 09:22 WIB

Wijayadi (30), warga Sigit RT 02, Desa Sigit, Kecamatan Tangen, Kabupaten Sragen korban tenggelam di sungai Bengawan Solo, Senin (14/9/2020) pukul 07.20 WIB ditemukan meninggal.
Dugaan Pungli di Kanrerong Ditindaklanjuti, Dewan: Kita akan Turun ke Sana
  • MAKASSAR
  • Rabu, 16 September 2020 - 09:20 WIB

DPRD Kota Makassar akan turun langsung melakukan investigasi internal dugaan pungutan liar (pungli) di kawasan Kanrerong Karebosi. Anggota komisi B DPRD Kota
Ini Usulan Komisi VII Terkait Pembangunan Pipa Gas
Rapat Dengar Pendapat (RDP) Kepala Badan Pengatur Hilir Minyak dan Gas Bumi (BPH Migas) M. Fanshurullah Asa dengan Komisi VII pada Selasa (15/09/2020) lalu menghasilkan sejumlah usulan.