Indeks Berita 29 Maret 2024

Wanita Kembar Siam Ini Nikahi Seorang Pria, Bagaimana Menjalaninya?
Abby dan Brittany Hensel berbagi satu tubuh dan satu sistem reproduksi. Namun yang menikah hanya Abby.
Peluang Bisnis Kreatif di Indonesia: Menggali Potensi dan Inovasi
Buat kamu yang ingin merintis usaha dan sukses seperti Amelia, manfaatkan pinjaman usaha dari MNC Finance dengan jaminan BPKB mobil atau sertifikat rumah.
BMKG: Waspadai Potensi Tumbuh Siklon Tropis di Periode Mudik 2024
  • NASIONAL
  • Jum'at, 29 Maret 2024 - 08:29 WIB

Kepala Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Dwikorita Karnawati mengimbau masyarakat mewaspadai potensi tumbuh Siklon Tropis atau Bibit Siklon Tropis di periode mudik 2024.
Komisi VI DPR Minta Kemendag dan Penegak Hukum Tegas Tangani Peredaran Oli Palsu
  • NASIONAL
  • Jum'at, 29 Maret 2024 - 08:24 WIB

Kementerian Perdagangan (Kemendag) diminta lebih tegas dalam menjalankan tugasnya, terutama di bidang pengawasan terhadap barang yang beredar dalam rangka perlindungan terhadap konsumen.
Mantan Napi Acungkan Golok ke Polisi di Inhil, Begini Kronologinya
  • DAERAH
  • Jum'at, 29 Maret 2024 - 08:22 WIB

Mantan narapidana rehabilitasi kasus narkotika berinisial FL menyalurkan dendamnya dengan mengancam seorang anggota Polres Indragiri Hilir. Insiden terjadi di sebuah rumah makan di Jalan Telaga Biru, Tembilahan, Kabupaten Indragiri Hilir (Inhil), Riau.
6 Kue Lebaran dari Berbagai Daerah di Indonesia, Tak Melulu Nastar
  • LIFESTYLE
  • Jum'at, 29 Maret 2024 - 08:15 WIB

Berbagai daerah di Indonesia memiliki kue Lebaran yang biasanya disajikan saat perayaan Hari Raya Idul Fitri. Mulai dari biji ketapang hingga madu mongso.
Shin Tae-yong Siapkan 27 Pemain Ikuti TC di Dubai, Nova: Masih Tunggu Siapa yang Boleh dan Tidak
  • SPORTS
  • Jum'at, 29 Maret 2024 - 08:08 WIB

Shin Tae-yong telah menyiapkan 27 pemain yang bakal dipanggil untuk menjalani pemusatan latihan (TC) bersama Timnas Indonesia U-23 di Dubai, sebagai persiapan menghadapi Piala Asia U-23.
66 Titik Bengkel Siaga Suzuki Siap Temani Pemudik 2024, Dilengkapi Emergency Rest Area!
  • OTOMOTIF
  • Jum'at, 29 Maret 2024 - 08:06 WIB

Untuk menjamin ketenangan perjalanan mudik Lebaran, PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) telah menyiapkan layanan Bengkel Siaga untuk mobil dan sepeda motor Jawa-Sumatera.
Kesaktian Kiai Gundil, Baju Perang Sunan Kalijaga Pusaka Tubuh Jadi Kebal
  • DAERAH
  • Jum'at, 29 Maret 2024 - 08:00 WIB

Sunan Kalijaga merupakan salah satu wali penyebar agama Islam di Pulau Jawa. Sosoknya dikenal seperti wali lainnya memiliki kesaktian dan karamah, yang tidak bisa dijelaskan menggunakan logika manusia.
7 Artis Hollywood yang Punya Bibir Seksi, Marilyn Monroe Paling Sensual
  • LIFESTYLE
  • Jum'at, 29 Maret 2024 - 07:50 WIB

Bibir seksi adalah ciri khas yang dimiliki banyak artis Hollywood. Beberapa di antaranya yang dikenal karena bibir mereka yang menarik seperti Marilyn Monroe.
Cara Menghitung THR Karyawan yang Kerja di Bawah 12 Bulan
Menjelang Hari Raya Idul Fitri atau Lebaran, tunjangan hari raya atau THR menjadi topik hangat yang ramai diperbincangkan.
Jet Tempur Su-35 Rusia Jatuh di Crimea saat Perang Ukraina Memanas
Pilot selamat setelah terlempar dari pesawat. Penyebab jet tempur Su-35 jatuh belum diketahui.
Kisah Eyang Djugo, Guru Spritual Pangeran Diponegoro Tabib Sakti Pengendali Wabah Kolera
  • DAERAH
  • Jum'at, 29 Maret 2024 - 07:35 WIB

Gunung Kawi adalah salah satu tempat yang dikeramatkan di Indonesia. Sebagai tempat ziarah, di Gunung Kawi dimakamkan tokoh bangsawan Keraton Yogyakarta bernama R.M Soerjokoesoemo lebih dikenal dengan nama Mbah Djugo atau Eyang Jugo.
Anak ke-2 Tamara Bleszynski Ditabrak, Kaki dan Tangan Luka
  • LIFESTYLE
  • Jum'at, 29 Maret 2024 - 07:25 WIB

Tamara Bleszynski mengumumkan anak keduanya, Kenzou Lion Bleszynski ditabrak orang tidak dikenal. Insiden ini terjadi tepat di depan kediamannya di Bali.
MK Diyakini Tak Periksa Angka Hasil Pemilu, Feri: Dispute Election Itu Pasti Bicara Proses
  • NASIONAL
  • Jum'at, 29 Maret 2024 - 07:19 WIB

Mahkamah Konstitusi (MK) sebagai penjaga konstitusi diyakini bersungguh-sungguh menegakkan asas Pemilihan Umum (Pemilu) yang langsung, umum, bebas, dan rahasia (Luber), serta jujur dan adil (Jurdil) dalam menangani Permohonan Perselisihan Hasil Pemilihan Umum (PHPU) Pilpres 2024.
Juara Kelas Berat UFC Ogah Lihat Jake Paul Pukul Kepala Mike Tyson
  • SPORTS
  • Jum'at, 29 Maret 2024 - 07:07 WIB

Juara kelas berat UFC, Tom Aspinall mengklaim bahwa dirinya tidak tertarik menyaksikan pertarungan Mike Tyson vs Jake Paul, yang dijadwalkan berlangsung di Stadion AT&T, 20 Juli 2024.
Kata Rusia, Ini Bukti Hubungan Teroris Penyerang Moskow dengan Nasionalis Ukraina
'Ada data penerimaan sejumlah besar uang dan mata uang kripto dari Ukraina kepada pelaku serangan teroris,' kata Komite Investigasi Rusia.
Aparat Gabungan Bakar Belasan Rakit Tambang Emas Ilegal di Bungo
  • DAERAH
  • Jum'at, 29 Maret 2024 - 07:00 WIB

Aparat gabungan bersama pemerintah membakar belasan rakit penambang emas ilegal di Desa Sungai Buluh, Kecamatan Rimbo Tengah, Kabupaten Bungo, Jambi. Tindakan tegas itu dalam rangka penertiban Tambang Emas Tanpa Izin (PETI).
5 Penyakit dengan Gejala Kesemutan dan Cara Mencegahnya
  • LIFESTYLE
  • Jum'at, 29 Maret 2024 - 07:00 WIB

Sederet penyakit dengan gejala kesemutan tidak boleh dianggap sepele. Sebab, ini bisa menjadi tanda, atau alarm bahwa ada sesuatu yang salah dengan saraf.
Jenderal Tertinggi AS: Amerika Tak Mau Berikan Semua Senjata yang Diminta Israel Saat Ini
'Tidak untuk saat ini,' kata Jenderal CQ Brown.