Indeks Berita 08 April 2021

Tumpak Panggabean Tegaskan Dewas KPK Tidak Ikut Memutuskan SP3 Kasus BLBI
  • NASIONAL
  • Kamis, 08 April 2021 - 17:26 WIB

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) telah resmi menerbitkan Surat Perintah Penghentian Penyidikan (SP3) atas tersangka Sjamsul Nursalim dan istrinya Itjih Sjamsul Nursalim dalam kasus dugaan korupsi pada Bantuan Likuiditas Bank Indonesia (BLBI).
Cerita Yasonna Laoly Jadi Loper Koran untuk Penuhi Kebutuhan Hidup
  • NASIONAL
  • Kamis, 08 April 2021 - 17:26 WIB

Menteri Hukum dan HAM Yasonna H Laoly menceritakan dirinya pernah menjadi loper koran saat menempuh pendidikan di Amerika Serikat (AS).
Layanan Google Down Melulu, Warganet Pun Kesal dan Gelisah
  • TEKNO
  • Kamis, 08 April 2021 - 17:26 WIB

Pengguna Google mengeluhkan sempat tak bisa mengakses beberapa layanan dari perusahaan tersebut pada Kamis (8/4) siang.
Tragis! Ibu Muda Bunuh Diri Ajak 2 Anaknya, Diduga Terlilit Utang dan Cemburu
  • DAERAH
  • Kamis, 08 April 2021 - 17:23 WIB

Kematian tragis ibu dan dua anaknya di Kampung Margamulya, Cipatat, Kabupaten Bandung Barat (KBB), Jawa Barat diduga karena terlilit utang dan cemburu.
Intensitas Siklon Tropis Seroja Meningkat, Empat Provinsi Ini Diminta Waspada
  • NASIONAL
  • Kamis, 08 April 2021 - 17:23 WIB

BMKG memprediksi empat provinsi di Tanah Air berpotensi mengalami hujan dengan intensitas sedang hingga lebat disertai kilat atau petir dan angin kencang sebagai dampak Siklon Tropis Seroja.
Perkuat Pemantauan Kapal Perikanan, KKP Luncurkan SALMON
Aplikasi SALMON (Sistem Aktivasi Lacak dan Monitor Transmitter SPKP Online) selain memudahkan layanan juga mendorong pengawasan partisipatif oleh pemilik kapal.
Madrasah Luar Biasa Bakal Dibangun di Kabupaten Maros
  • MAKASSAR
  • Kamis, 08 April 2021 - 17:22 WIB

Kementerian Agama (Kemenag) sedang menjajaki pembangunan madrasah luar biasa di Kabupaten Maros, itu setelah melakukan diskusi dengan Bupati Maros AS Chaidir Syam
Banyak Fitur dalam Desain Segar, Ini Perbandingan realme 8 Pro dan Galaxy A52
  • TEKNO
  • Kamis, 08 April 2021 - 17:19 WIB

Kalian lagi pengen ganti smartphone di kisaran Rp4 jutaan? Kalau begitu. mungkin kamu bisa saring pilihanmu ke realme 8 Pro dan Samsung Galaxy A52.
Pesan Ustaz Adi Hidayat Bagi yang Berusia 40 Tahun
  • KALAM
  • Kamis, 08 April 2021 - 17:19 WIB

Dai yang juga Direktur Quantum Akhyar Institut Ustaz Adi Hidayat (UAH) menyampaikan nasihat indah kepada mereka yang berusia 40 tahun saat Tabligh Akbar virtual RS Sari Asih.
Pemimpin Peduli Kaum Marjinal Dinilai Bisa Atasi Ketidaksetaraan Gender
  • NASIONAL
  • Kamis, 08 April 2021 - 17:18 WIB

Perusahaan perlu merekrut para pemimpin yang berpihak kepada kelompok marginal atau rentan seperti perempuan, dinilai bisa mengatasi ketidaksetaraan gender.
Terdampak Bencana NTT Dapat Dana Huntara Rp500 Ribu, Begini Skemanya
  • NASIONAL
  • Kamis, 08 April 2021 - 17:17 WIB

Kepala BNPB sekaligus Ketua Satgas Penanganan COVID-19, Doni Monardo menegaskan pemerintah akan memberikan dana hunian sementara (huntara) sebesar Rp500 ribu.
Bulan Puasa Diprediksi Bikin IHSG Jadi Ngantuk
Bulan puasa dan Lebaran diprediksi membuat nilai transaksi bursa saham dan pergerakan indeks harga saham gabungan (IHSG) akan terkonsolidasi pada April.
Pria Ini Lapor Polisi karena Dilecehkan Makeup Artist
  • METRO
  • Kamis, 08 April 2021 - 17:14 WIB

Pria berinisial DT mengaku mendapatkan pelecehan seksual oleh Makeup Artist (MUA) AC. Atas kejadian ini, korban lapor ke polisi. Polisi tengah menyelidiki lebih lanjut kasus tersebut.
Tabanan Gempar, 2 Orang Terima Raskin Pulangnya Naik Mobil Toyota Terios
  • DAERAH
  • Kamis, 08 April 2021 - 17:14 WIB

Kegiatan pembagian beras untuk rakyat miskin (raskin) di Tabanan, Bali, gempar. pasalnya, ada dua warga yang usai menerima beras jatah itu pulang dengan naik
Vaksinasi COVID-19 Suntikan Dosis 1 Tertinggi di Provinsi Bali
  • NASIONAL
  • Kamis, 08 April 2021 - 17:12 WIB

Kementerian Kesehatan (Kemenkes) melaporkan vaksinasi COVID-19 per 8 April 2021 untuk suntikan dosis 1 tertinggi yakni di Provinsi Bali.
Covid-19 di Indonesia Bertambah 5.504 Kasus, DKI Jakarta Tertinggi
  • NASIONAL
  • Kamis, 08 April 2021 - 17:09 WIB

Kasus positif Covid-19 di Tanah Air kembali bertambah. Tercatat pada 8 April 2021 bertambah 5.504 kasus. Sehingga akumulasi positif Covid-19 saat ini lebih dari 1,5 juta kasus atau sebanyak 1.552.880 kasus.
Singapura Sampaikan Belasungkawa atas Bencana Banjir di Nusa Tenggara
Singapura turut menyampaikan ucapan duka cita atas banjir bandang yang melanda wilayah Nusa Tenggara Timur (NTT) dan Nusa Tenggara Barat (NTB)
Kemenkes Laporkan 9.309.809 Dosis 1 dan 4.665.191 Dosis 2 Vaksinasi COVID-19
  • NASIONAL
  • Kamis, 08 April 2021 - 17:06 WIB

Pemerintah melalui Kemenkes melaporkan hingga 8 April 2021 sebanyak 9.309.809 orang telah divaksinasi COVID-19 untuk suntikan dosis yang pertama.
Aksi Heroik Warga Gagalkan Perampok Bersenpi yang Beraksi di Siang Bolong
  • METRO
  • Kamis, 08 April 2021 - 17:04 WIB

Aksi empat pria yang hendak merampok salah satu rumah warga di Jalan Sukabakti 1, RT02 RW04, Ciputat, Tangerang Selatan, berhasil digagalkan berkat aksi heroik warga.
Jelang Laga MU vs Granada: Amad Diallo Berpeluang Geser Eric Bailly
  • SPORTS
  • Kamis, 08 April 2021 - 17:01 WIB

Pemain muda asal Pantai Gading Amad Diallo berpeluang menjadi starter pada laga melawan Granada dalam lanjutan Liga Eropa, Jumat (9/4/2021) dini hari.