Berita Terpopuler Tahun Lalu - Metro 2023

Gang Besan Serpong Ditutup Beton, Perwakilan Pengusaha: Tak Sejengkal pun Kami Beri Akses Jalan
  • METRO
  • Selasa, 14 Februari 2023 - 21:44 WIB

Pihak pengusaha enggan membuka ruang mediasi terkait penutupan akses jalan Gang Besan, Kampung Cicentang, Rawa Buntu, Serpong, Kota Tangerang Selatan (Tangsel) yang ditembok beton. Bahkan, tidak sejengkal tanah pun diberikan untuk akses jalan warga.
Saksi Ahli Sebut Surat Dakwaan Teddy Minahasa Batal Demi Hukum, Hotman Paris: Sekali Lagi Bu?
  • METRO
  • Selasa, 07 Maret 2023 - 02:42 WIB

Saksi ahli hukum pidana Eva Achjani Zulfa mengatakan surat dakwaan Jaksa Penuntut Umum (JPU) terhadap terdakwa Irjen Teddy Minahasa batal demi hukum.
12 Jenderal Polisi Bintang 2 Alumni Akpol 1991, Seangkatan dengan Kapolri Listyo Sigit Prabowo
  • METRO
  • Kamis, 12 Januari 2023 - 16:25 WIB

Terdapat sekitar 12 jenderal polisi bintang 2 yang berstatus sebagai alumni Akademi Kepolisian (Akpol) 1991. Salah satunya adalah Kapolda Metro Jaya Irjen Fadil Imran.
6 Perbedaan Jakarta Aquarium dan Sea World Ancol, Nomor 1 dan 2 Paling Mencolok
  • METRO
  • Sabtu, 27 Mei 2023 - 07:30 WIB

Jakarta Aquarium & Safari dan Sea World Ancol adalah dua tempat wisata akuarium yang populer di Jakarta. Keduanya memiliki beragam jenis ikan, hewan laut, dan atraksi yang menarik.
Mau Jadi PPSU DKI Jakarta? Ini Syarat Daftar Pasukan Oranye
  • METRO
  • Senin, 12 Juni 2023 - 05:27 WIB

Warga Jakarta pastinya sudah tidak asing dengan keberadaan petugas PPSU (Penanganan Prasarana dan Sarana Umum) yang bertugas menjaga kebersihan lingkungan. PPSU dikenal pasukan oranye bertugas menjaga kebersihan lingkungan di Ibu Kota.
3 Perbedaan PIK 1 dan PIK 2, Pahami sebelum Berkunjung!
  • METRO
  • Selasa, 21 Februari 2023 - 14:33 WIB

Perbedaan PIK 1 dan PIK 2 tentunya harus dipahami terlebih dahulu oleh para pengunjung sebelum mendatanginya. Kawasan yang berada di bibir pantai utara Jakarta dan terkenal akan pasir putihnya itu kini tengah populer di kalangan traveler.
Kapolri Mutasi 6 Kapolres, Ini Nama-namanya
  • METRO
  • Rabu, 27 September 2023 - 05:28 WIB

Kapolri Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo kembali melakukan mutasi sejumlah perwira tinggi (Pati) dan Perwira Menengah (Pamen) Polri. Dalam kebijakan teranyar, sebanyak 6 perwira menengah yang menjabat sebagai Kapolres mendapatkan promosi jabatan dan tugas baru.
7 Teman Seangkatan Wakapolda Metro Jaya Brigjen Suyudi Ario Seto yang Kini Berpangkat Irjen Pol
  • METRO
  • Senin, 06 November 2023 - 15:02 WIB

Tujuh teman seangkatan Wakapolda Metro Jaya Brigjen Pol Suyudi Ario Seto kini sudah banyak yang berpangkat Irjen Pol atau setingkat lebih tinggi. Mantan Direskrimum Polda Metro Jaya itu merupakan lulusan Akpol 1994.
Cara ke Ragunan Naik KRL, Panduan untuk Anda yang Ingin Berlibur di Kebun Binatang
  • METRO
  • Sabtu, 24 Juni 2023 - 22:54 WIB

Cara ke Taman Margasatwa Ragunan naik KRL Commuter Line penting untuk Anda ketahui jika ingin berlibur ke kebun binatang ini. Stasiun Tanjung Barat menjadi stasiun terdekat..
3 Direskrimum Polda Metro Jaya, Nomor 1 Kembali Lagi Jadi Wakapolda
  • METRO
  • Minggu, 01 Oktober 2023 - 05:50 WIB

Terdapat 3 Direskrimum Polda Metro Jaya periode 2019-2023. Ketiganya yakni Brigjen Pol Suyudi Ario Seto, Brigjen Pol Tubagus Ade Hidayat, dan Kombes Pol Hengki Haryadi.
Cara ke Stasiun Pasar Senen Naik KRL, Transjakarta, MRT, dan LRT, Simak Rutenya
  • METRO
  • Selasa, 12 September 2023 - 15:12 WIB

Cara ke Stasiun Pasar Senen naik KRL, Transjakarta, MRT, dan LRT penting diketahui masyarakat.
Daftar Lengkap Petinggi Polda Metro Jaya Berpangkat Kombes Pol dan Jabatannya
  • METRO
  • Jum'at, 01 September 2023 - 05:29 WIB

Polda Metro Jaya saat ini memiliki sederet anggota berpangkat Kombes Pol yang menduduki jabatan penting.
Ini Perbedaan Bekasi dan Cikarang, Sekarang Tahu Kan!
  • METRO
  • Kamis, 16 Februari 2023 - 03:10 WIB

Bekasi dan Cikarang merupakan wilayah yang terletak di Provinsi Jawa Barat. Bekasi sendiri adalah nama yang digunakan untuk kota maupun kabupaten, yaitu Kota Bekasi dan Kabupaten Bekasi. Keduanya termasuk dalam 27 kabupaten/kota yang berada di Jawa Barat.
Apa Perbedaan BSD dan Serpong? Ini Penjelasannya
  • METRO
  • Minggu, 12 Februari 2023 - 09:50 WIB

Kawasan Serpong dan Bumi Serpong Damai merupakan wilayah yang terletak di Kota Tangerang Selatan.
9 Stasiun KRL di Jakarta Selatan, Nomor 3 Paling Dekat dengan Ragunan
  • METRO
  • Jum'at, 23 Juni 2023 - 04:38 WIB

Sembilan stasiun KRL di Jakarta Selatan akan diulas di artikel ini. Salah satu stasiun tersebut merupakan stasiun terdekat dengan Taman Margasatwa Ragunan (TMR).
Daftar Lengkap Gaji dan Tunjangan ASN DKI Jakarta Tahun 2023, Tertinggi Berapa?
  • METRO
  • Selasa, 22 Agustus 2023 - 09:46 WIB

Pendapatan gaji dan tunjangan ASN DKI Jakarta tertinggi dibandingkan daerah lain di Indonesia. Maklum, Jakarta memiliki APBD terbesar dibanding 37 provinsi lainnya.
Cara ke Sarinah Naik KRL, MRT, LRT, dan Transjakarta, Pahami Panduannya
  • METRO
  • Jum'at, 01 September 2023 - 10:09 WIB

Cara ke Sarinah naik KRL, MRT, LRT, dan Transjakarta cukup mudah.
Daftar Terbaru Pejabat Polda Metro Jaya Berpangkat Kombes Pol
  • METRO
  • Selasa, 03 Oktober 2023 - 05:43 WIB

Susunan pejabat utama Polda Metro Jaya berpangkat Komisaris Besar (Kombes) Pol mengalami perubahan pada bulan Oktober 2023.
Ini Sosok Pengusaha di Balik Penutupan Akses Jalan Warga di Gang Besan Serpong
  • METRO
  • Sabtu, 18 Februari 2023 - 15:57 WIB

Polemik penutupan Gang Besan tak lepas dari adanya proyek komersil yang kini tengah berjalan. Pemilik proyek merupakan pengusaha bernama David Puteranegoro.
Simak! Ini Tempat Penitipan Barang di GBK dan Cara Menitipkannya
  • METRO
  • Kamis, 08 Juni 2023 - 14:05 WIB

Gelora Bung Karno (GBK) merupakan kompleks olahraga yang memiliki banyak fasilitas. Ribuan masyarakat Jakarta dan sekitarnya kerap memanfaatkan kawasan GBK untuk berolahraga maupun hanya sekadar jalan-jalan melepas penat.