Indeks Berita 05 Mei 2020

Apakah Sama Serangan Jantung dan Henti Jantung Seperti yang Dialami Didi Kempot?
Masih banyak yang belum tahu antara serangan jantung dan henti jantung. Tak sedikit yang bertanya, apakah penyakit itu sama atau berbeda? Ini ulasannya!
Pasokan Bawang Merah Jelang Lebaran Dijamin Aman
Pasokan bawang merah ke Jakarta diakui memang relatif berkurang, namun panen raya akan terjadi beberapa hari menjelang Lebaran sehingga Kementan menjamin pasokan akan kembali aman.
Pandemi COVID-19, Bantuan untuk Warga Terdampak Terus Mengalir
  • DAERAH
  • Selasa, 05 Mei 2020 - 13:23 WIB

Gerakan gotong-royong menghadapi pandemi COVID-19 mendapat atensi berbagai pihak. Khususnya perhatian bagi masyarakat Kota Surabaya, yang terdampak.
KPAI Nilai PJJ Tunjukkan Disparitas Pendidikan Keluarga Kaya dan Miskin
  • EDUKASI
  • Selasa, 05 Mei 2020 - 13:20 WIB

KPAI menyoroti kegiatan Pembelajaran Jarak Jauh (PJJ) di Papua yang tidak bisa dilaksanakan karena keterbatasan jaringan listrik dan internet, serta kepemilikan gawai.
Bersenjata Parang-Panah, 2 Kelompok Remaja di Makassar Tawuran di Lorong Sempit
  • MAKASSAR
  • Selasa, 05 Mei 2020 - 13:17 WIB

Tawuran ini diketahui antara remaja dari Kampung Sukaria dan Pampang. Mereka terlibat tawuran di lorong sempit Jalan Urip Sumoharjo, Kota Makassar.
Pemerintah Pastikan Tidak Ada Penarikan Produk Sampoerna
  • DAERAH
  • Selasa, 05 Mei 2020 - 13:14 WIB

Sekretaris Daerah Provinsi Jawa Timur Heru Tjahjono memastikan bahwa tidak akan ada penarikan produk Sampoerna dari pasaran.
3 Orang Positif Corona, Kemenhub Perketat Kapasitas Maksimal Penumpang KRL
  • METRO
  • Selasa, 05 Mei 2020 - 13:14 WIB

Kementerian Perhubungan (Kemenhub) memastikan pelaksanaan protokol kesehatan di berbagai moda transportasi termasuk di KRL Commuter Line.
Ini Sektor Penyumbang Pertumbuhan Ekonomi Kuartal I/2020
Industri pengolahan masih menjadi penyumbang utama pertumbuhan ekonomi di kuartal I/2020 dengan pangsa sebesar 19,98% diikuti sektor perdagangan dan pertanian.
Nekat Edarkan Sabu, Oknum Petani Diringkus Polres Muaraenim
  • DAERAH
  • Selasa, 05 Mei 2020 - 13:08 WIB

Satres Narkoba Polres Muara Enim menangkap Indra (51) warga Rambang Dangku, Muaraenim Sumsel. Petani ini ditangkap karena mengedarkan sabu, dari tangannya ditemukan sabu siap jual.
Mentan Akan Ubah 400 Ribu Hektare Lahan Gambut Jadi Area Pertanian
Mentan Syahrul Yasin Limpo mengatakan, pihaknya akan menyulap lahan gambut seluas 400 ribu hektar menjadi lahan produksi pertanian, seperti beras dan bahan pangan lainnya.
Gubernur Yakin Sulsel Provinsi Pertama Deklarasi Bebas COVID-19
  • MAKASSAR
  • Selasa, 05 Mei 2020 - 13:06 WIB

Gubernur Sulawesi Selatan (Sulsel), Nurdin Abdullah, sangat optimistis Sulsel akan menjadi daerah pertama melakukan deklarasi bebas dari Virus Corona
Bobol Ruko di Lima TKP, Satu Oknum Pelajar Diamankan
  • DAERAH
  • Selasa, 05 Mei 2020 - 13:06 WIB

Polsek Sukarami Palembang menangkap empat dari enam komplotan pembobol ruko yang salah satunya masih berstatus pelajar. Dua diantaranya ditembak karena melawan saat penangkapan.
Ahmad Sahroni: Irjen Fadil Imran Pilihan Tepat untuk Kapolda Jatim
  • DAERAH
  • Selasa, 05 Mei 2020 - 13:06 WIB

Wakil Ketua Komisi III DPR dari Fraksi Nasdem, Ahmad Sahroni menilai, Fadil Imran memang memiliki kapabilitas yang mumpuni untuk menjabat sebagai Kapolda Jatim.
OMNI Hospitals Group Kenalkan Teknologi Analisis Gambar CT Scan dari  Alibaba Cloud
  • SAINS
  • Selasa, 05 Mei 2020 - 13:04 WIB

OMNI Hospitals, rumah sakit terkemuka di Indonesia, hari ini mengumumkan penggunaan teknologi analisis gambar CT Scan yang dikembangkan oleh Alibaba Cloud,
Didik Kempot Sempat Ditelepon Kepala Gugus Tugas COVID-19, Ada Apa?
  • DAERAH
  • Selasa, 05 Mei 2020 - 13:04 WIB

Meninggalnya Didi Kempot mengagetkan banyak orang. Sebab, sebelum menghembuskan napas terakhir, penyanyi berjuluk Godfather of Broken Heart itu terlihat sehat.
BPOM RI belum pernah Beri Izin Obat Herbal untuk Covid-19
  • NASIONAL
  • Selasa, 05 Mei 2020 - 13:03 WIB

BPOM juga menegaskan hingga saat ini tidak pernah memberikan persetujuan klaim khasiat obat herbal yang dapat mengobati segala jenis penyakit, termasuk infeksi virus Covid-19.
Menyoal Nasib Serie A Musim Ini, Menpora Italia: Tak Ada yang Berubah
  • SPORTS
  • Selasa, 05 Mei 2020 - 13:03 WIB

Menteri Olahraga Italia Vincenzo Spadafora kembali menegaskan terlalu dini untuk membicarakan mengenai kapan jadwal kompetisi kembali bergulir.
Haruskah Khawatir Saat Anak Tidur dengan Mulut Terbuka?
Sebagian besar orang tua meributkan anak mereka yang kurang tidur dan jika Anda melihat anak tidur dengan mulut terbuka, apa reaksi Anda?
Percepat Penanganan Covid, Pemkot Tangerang Sediakan Rumah Singgah Isolasi
  • METRO
  • Selasa, 05 Mei 2020 - 13:02 WIB

Pemerintah Kota (Pemkot) Tangerang melalui Dinas Kesehatan telah menyiapkan dua Puskesmas menjadi tempat isolasi bagi pasien virus Corona atau Covid-19.
Hanafi Rais Mundur, Ini Respons Sekjen PAN
  • NASIONAL
  • Selasa, 05 Mei 2020 - 13:02 WIB

Sekjen PAN Eddy Soeparno mengaku belum menerima surat ataupun mendengar kabar langsung dari Ahmad Hanafi Rais perihal mundurnya putra Amien Rais itu dari PAN maupun anggota DPR.