Indeks Berita 16 Mei 2024

Waskita Karya Kantongi Persetujuan 21 Bank untuk Restrukturisasi
Waskita Karya menargetkan proses restrukturisasi keuangan rampung di semester I-2024. Saat ini sudah mendapatkan persetujuan dari 21 perbankan Himbara maupun swasta.
Bisma Rocket Rockers Abaikan WA Anak, Chacha Thaib: Mungkin karena Kemarin Bahas soal Nafkah
Chacha Thaib kembali mengungkapkan kesedihannya terkait sikap sang mantan suami, Bisma Rocket Rockers yang dinilai tidak peduli pada anak.
Angka Cerai 2023 Turun 10 Persen, Kemenag Dorong Peran KUA Jaga Ketahanan Keluarga
  • NASIONAL
  • Kamis, 16 Mei 2024 - 15:00 WIB

Angka perceraian di Indonesia mengalami penurunan hingga 10,2% di 2023 dengan 463.654 kasus. Tahun sebelumnya, angka perceraian mencapai 516.344 kasus. Jumlah tersebut merujuk dari data Badan Pusat Statistik (BPS) yang dirilis pada 28 Februari 2024.
Saksikan Pesta Sepak Bola Eropa Terbesar UEFA EURO 2024, Hanya di MNC Media & Entertainment!
  • SPORTS
  • Kamis, 16 Mei 2024 - 15:00 WIB

Trofi Henri Delaunay kembali diperebutkan pada tanggal 14 Juni sampai dengan 14 Juli 2024.
Matahari Tepat di Atas Kabah pada 27 Mei, Kemenag Gelar Pengukuran Arah Kiblat
  • NASIONAL
  • Kamis, 16 Mei 2024 - 14:59 WIB

Kementerian Agama (Kemenag) akan menggelar Hari Sejuta Kiblat pada Senin, 27 Mei 2024. Kegiatan itu digelar dengan memanfaatkan peristiwa rahshdul qiblah atau momentum saat matahari melintas tepat di atas Kabah sehingga bayang-bayang benda akan lurus ke arah kiblat.
Pasien DBD di RSUD Indramayu Melonjak 600 Persen, Didominasi Balita dan Anak-anak
  • DAERAH
  • Kamis, 16 Mei 2024 - 14:58 WIB

Kabar mengkhawatirkan datang dari Kabupaten Indramayu, Jawa Barat, di mana kasus Demam Berdarah Dengue (DBD) di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Indramayu melonjak drastis hingga 600 persen dibandingkan tahun lalu.
Jelang Implementasi UU Perlindungan Data Pribadi, ICDX Berikan Literasi Soal ISO 27001
Indonesia Commodity & Derivative Exchange (ICDX) atau Bursa Komoditi dan Derivatif Indonesia (BKDI) menyelenggarakan sharing knowledge tentang ISO 27001 kepada anggota bursa.
Sikat Wakil Taiwan, Dejan/Gloria ke Perempat Final Thailand Open 2024
  • SPORTS
  • Kamis, 16 Mei 2024 - 14:57 WIB

Ganda campuran bulu tangkis Indonesia, Dejan Ferdinansyah/Gloria Emanuelle Widjaja sukses melangkah ke perempatfinal Thailand Open 2024.
Berikut Ini Syarat-Syarat untuk Sahnya Amalan Sai
  • KALAM
  • Kamis, 16 Mei 2024 - 14:56 WIB

Sa'i adalah berjalan kaki dan berlari-lari kecil di antara kedua bukit Shafa dan Marwah, sebanyak tujuh kali (bolak-balik) dari Bukit Shafa ke Bukit Marwah dan sebaliknya.
Bertemu Ryan Wibawa, Pj Gubernur Jabar Bangga Kopi Sukawangi Excelsa Sumedang Mendunia
  • DAERAH
  • Kamis, 16 Mei 2024 - 14:54 WIB

Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Barat, Bey Machmudin bertemu dengan Ryan Wibawa, seorang barista yang meraih peringkat tiga World Brewers Cup 2024 di Chicago, Amerika Serikat.
Ndarboy Genk hingga Happy Asmara Siap Meriahkan Top 10 Kontes Ambyar Indonesia 2024, Malam Ini
Kontes Ambyar Indonesia 2024 memasuki top 10 kontestan pada malam ini. Acara ini pun dipastikan akan semakin mendebarkan.
14 Juru Parkir Liar Ditangkap Petugas saat Razia di Jakarta Pusat
  • METRO
  • Kamis, 16 Mei 2024 - 14:37 WIB

Suku Dinas Perhubungan (Sudinhub) bersama Satpol PP Jakarta Pusat kembali menggelar razia juru parkir (jukir) liar di tiga wilayah yakni Menteng, Cempaka Putih, dan Kemayoran, Kamis (16/5/2024). Sebanyak 14 jukir liar dibawa menuju Kantor Sudinhub Jakarta Pusat untuk dilakukan pendataan dan teguran.
Garuda Setop Sementara Operasional Boeing 747-400 Usai Insiden Kebakaran Mesin
Garuda menghentikan sementara waktu operasional pesawat Boeing 747-400 (ER-BOS), setelah mesinnya terbakar atau mengeluarkan semburan api saat lepas landas.
Kevin Sanjaya Pensiun dari Bulutangkis: Semua Berawal dari Cedera Bahu Tahun 2017
  • SPORTS
  • Kamis, 16 Mei 2024 - 14:35 WIB

Bintang ganda putra Indonesia, Kevin Sanjaya, resmi pensiun dari dunia bulutangkis. Hal itu diumumkannya pada Rabu (16/5/2024) lewat Instagram-nya, @kevinsanjaya.
Jessica Iskandar Lakukan Suntik di Perut, Netizen: Diabetes atau Program Hamil?
Jessica Iskandar menjalani perawatan medis. Banyak yang menduga Jedar mengidap diabetes. Namun, ada juga spekulasi menyebut dia menjalani program hamil.
Lansia Tewas Ditusuk saat Hendak Wudu Salat Subuh, Polisi Buru Pelaku
  • METRO
  • Kamis, 16 Mei 2024 - 14:30 WIB

Seorang pria berinisial MS (71) menjadi korban penusukan Orang Tidak Dikenal (OTK) saat mengambil air wudu di Musala Uswatun Hasanah, Kedoya Utara, Kebon Jeruk, Jakarta Barat. Insiden penusukan tersebut terjadi pada pukul 04.30 WIB, Kamis (16/5/2025).
Kemudahan Akses Lahan dan Perizinan Bisa Dukung Kemandirian dan Ketahanan Energi
Ekonom menyebut, kemudahan akses bagi eksplorasi dan eksploitasi hulu migas, termasuk lahan dan perizinan, memegang peran penting dalam mendukung ketahanan dan kemandirian energi nasional.
Prabowo Diminta Petani Dukung Sudaryono Maju Pilgub Jateng
  • NASIONAL
  • Kamis, 16 Mei 2024 - 14:17 WIB

Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto diminta mengusung kader internal partainya, Sudaryono maju dalam Pemilihan Gubernur (Pilgub) Jawa Tengah (Jateng) 2024.
7 Syarat Thawaf: Mengelilingi Kakbah seperti Salat, Ini Maksudnya
  • KALAM
  • Kamis, 16 Mei 2024 - 14:17 WIB

Thawaf mengelilingi Kakbah seperti salat, namun dalam thawaf kalian boleh berbicara. Barangsiapa yang berbicara ketika thawaf hendaklah ia berbicara dengan perkataan yang baik.
Lulusan PKN STAN Bisa Kerja di Mana? Ini Posisi Strategis Serta Estimasi Gajinya
  • EDUKASI
  • Kamis, 16 Mei 2024 - 14:15 WIB

Banyak lulusan SMA, SMK Sederajat yang berjuang keras agar dapat diterima PKN STAN karena prospek pekerjaan terbaik akan didapatkan ketika lulus nantinya