Indeks Berita Daerah 14 Januari 2021

Penyebab Banjir di Rancaekek dan Jatinangor Terungkap, Ini Kata Pakar Hidrologi
  • DAERAH
  • Kamis, 14 Januari 2021 - 14:46 WIB

Penyebab banjir di kawasan Rancaekek dan Cicalengka di Kabupaten Bandung, serta Jatinangor di Sumedang, Jawa Barat yang terjadi saat hujan deras terungkap.
Vaksinasi COVID-19 di Malang Direncanakan Februari Mendatang
  • DAERAH
  • Kamis, 14 Januari 2021 - 13:56 WIB

Pelaksanaan vaksinasi COVID-19 di Kota Malang tampaknya akan mengalami kemunduran hingga Februari bulan depan. Informasi tersebut diterima oleh Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Malang
Syekh Ali Jaber Meninggal, Ini Kenangan Ganjar Pranowo
  • DAERAH
  • Kamis, 14 Januari 2021 - 13:50 WIB

Gubernur Ganjar Pranowo turut kehilangan atas kabar meninggalnya Syekh Ali Jaber. Ganjar lalu mengenang saat dirinya membantu Syekh mencarikan tiket ke Jakarta.
Cabuli Anak di Bawah Umur, Resepsionis Hotel di Mura Dibekuk Polisi
  • DAERAH
  • Kamis, 14 Januari 2021 - 13:37 WIB

Seorang resepsionis hotel di Kota Puruk Cahu, Kabupaten Murung Raya, Kalteng berinisial AK (19) yanh tega mencabuli anak perempuan di bawah umur dibekuk polisi.
Tudung Saji Makanan Masa Kini Seperti Ini
  • DAERAH
  • Kamis, 14 Januari 2021 - 13:22 WIB

Merapikan rumah memang jadi kegiatan yang menyenangkan sekaligus melelahkan. Bila kalian menyukai hal-hal yang praktis dan memudahkan pekerjaan rumah tangga agar lebih tertata, tentu peralatan rumah tangga saat ini memang banyak mencuri perhatian.
Jadi Orang Pertama di Cimahi yang Divaksin, Plt Wali Kota Ngaku Sempat Was-was
  • DAERAH
  • Kamis, 14 Januari 2021 - 13:20 WIB

Plt Wali Kota Cimahi Ngatiyana, Ketua DPRD Achmad Zulkarnain, Kajari Cimahi, Dandim 0609/Kota Cimahi, dan Kapolres Cimahi menjalani proses penyuntikan vaksin.
PWNU Jabar Berbelasungkawa atas Wafatnya Syekh Ali Jaber
  • DAERAH
  • Kamis, 14 Januari 2021 - 13:14 WIB

Ketua Pengurus Wilayah Nahdlatul Ulama (PWNU) Jawa Barat KH Hasan Nuri Hidayatulloh atau Gus Hasan menyampaikan duka mendalam atas wafatnya pendakwah Syekh Ali Jaber
Gubernur Sumbar Irwan Prayitno Batal Menerima Vaksin Pertama, Ini Alasannya
  • DAERAH
  • Kamis, 14 Januari 2021 - 13:03 WIB

Gubernur Sumatera Barat Irwan Prayitno batal menjadi penerima vaksin sinovac pertama. Pembatalan itu atas arahan dokter berdasarkan hasil pemeriksaan kesehatan.
Sultan Pastikan Tak Ada Sanksi Warga Penolak Vaksin Sinovac
  • DAERAH
  • Kamis, 14 Januari 2021 - 12:43 WIB

Pemda DIY hari ini melakukan kick off dimulainya vaksinasi COVID-19. Kendati demikian Gubernur DIY Sri Sultan Hamengku Buwono X memastikan tidak ada sanksi bagi warga yang menolak vaksin.
Cabuli Siswi di Ruang Kelas, Seorang Pelajar di Bengkulu Utara Ditangkap
  • DAERAH
  • Kamis, 14 Januari 2021 - 12:18 WIB

Seorang pelajar berinisial RBA, warga Kabupaten Bengkulu Utara, Provinsi Bwngkulu diringkus aparat kepolisian setempat karena diduga mencabuli seorang siswi.
Polisi Gerebek Lokasi PETI di Tebo Ilir, Satu Pelaku Diamankan
  • DAERAH
  • Kamis, 14 Januari 2021 - 12:13 WIB

Unit tindak pidana tertentu Satreskrim Polres Tebo kembali melakukan penggerebekan terhadap aktivitas penambang emas tanpa izin di areal perkebunan kelapa sawit.
Kirim Doa untuk Syekh Ali Jaber, Ridwan Kamil: Ulama yang Sangat Lembut Hati
  • DAERAH
  • Kamis, 14 Januari 2021 - 11:57 WIB

Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil menyampaikan ucapan duka citanya menyusul kabar berpulangnya ulama dan panutan umat Islam, Syekh Ali Jaber ke rahmatullah
Syekh Ali Jaber Wafat, Gubernur Khofifah: Ulama yang Sangat Peduli Penyandang Disabilitas
  • DAERAH
  • Kamis, 14 Januari 2021 - 11:35 WIB

Gubernur Jawa Timur (Jatim) Khofifah Indar Parawansa menyampaikan duka cita mendalam atas wafatnya Ulama Besar Indonesia, Syekh Ali Jaber, Kamis (14/1/2021).
Hasil Tes Negatif, Keluarga Pindahkan Jenazah dari Pemakaman COVID-19 ke TPU
  • DAERAH
  • Kamis, 14 Januari 2021 - 11:33 WIB

Jenazah yang dimakamkan dengan protokol COVID-19 di pemakaman Waleleng, Kecamatan Ranowuludi, Kota Bitung diminta oleh pihak keluarga agar dipindahkan ke TPU.
Disuntik Vaksin COVID-19, Gubernur Bali Bilang Ngeri-ngeri Sedap
  • DAERAH
  • Kamis, 14 Januari 2021 - 11:26 WIB

Pelaksanaan vaksinasi COVID-19 di Bali dimulai hari ini, Kamis (14/1/2021). Gubernur Bali I Wayan Koster yang pertama kali disuntik vaksin Sinovac ini mengatakan ngeri-ngeri sedap
Maklumat MUI Sumbar Soal Vaksin Sinovac Suci dan Halal
  • DAERAH
  • Kamis, 14 Januari 2021 - 11:25 WIB

Majelis Ulama Indonesia (MUI) Sumatera Barat masih melakukan peninjauan kehalalan vaksin sinovac yang diproduksi Sinovac Life Sciences CO. LTD. China dan PT Bio Farma, pasalnya kata suci sebuah vaksin dinilai bahasa yang berlebihan.
Wagub Emil, Orang Pertama di Jatim yang Mendapat Suntikan Vaksin Sinovac
  • DAERAH
  • Kamis, 14 Januari 2021 - 11:16 WIB

Wakil Gubernur (Wagub) Jawa Timur (Jatim) Emil Elestianto Dardak menerima suntikan pertama vaksin COVID-19 Sinovac di Gedung Negara Grahadi, Surabaya Kamis (14/1/2021)
Tunggangi Motor, Ridwan Kamil Kawal Vaksinasi COVID-19 Perdana di RSHS Bandung
  • DAERAH
  • Kamis, 14 Januari 2021 - 11:09 WIB

Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil hadir di Rumah Sakit Hasan Sadikin (RSHS) Bandung untuk meninjau langsung pelaksanaan vaksinasi COVID-19 perdana
Aniaya Teman Sendiri hingga Babak Belur, 2 Remaja Putri Asal Airmadidi Ditangkap
  • DAERAH
  • Kamis, 14 Januari 2021 - 11:08 WIB

Dua remaja asal Kelurahan Sarongsong II, Kecamatan Airmadidi, Kabupaten Minahasa Utara ditangkap Timsus Waruga Polres Minut karena menganiaya teman mereka sendiri.
Kick Off Vaksinasi di Kota Bandung, Raisa hingga Ariel Noah Ikut Divaksin
  • DAERAH
  • Kamis, 14 Januari 2021 - 11:01 WIB

Pemkot Bandung melakukan kick off vaksinasi COVID-19 di Rumah Sakit Khusus Ibu dan Anak (RSKAI) di Jalan Kopo, Kota Bandung, Kamis (14/1/2021).