Indeks Berita Makassar 29 Mei 2020

Anggota TNI yang Ditembak Oknum Polisi di Jeneponto Meninggal Dunia
  • MAKASSAR
  • Jum'at, 29 Mei 2020 - 17:01 WIB

Serda HD (46), anggota TNI yang menjadi korban penembakan oknum polisi di Jeneponto, meninggal dunia di Rumah Sakit TK II Pelamonia, Jumat pagi tadi.
Pemkab Pinrang Raih Predikat WTP untuk Kedelapan Kalinya
  • MAKASSAR
  • Jum'at, 29 Mei 2020 - 16:43 WIB

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Pinrang kembali meraih opini wajar tanpa pengecualian (WTP) dari Badan Pemeriksa Keuangan Republik Indonesia (BPK-RI).
DPRD Tana Toraja Beri Bantuan Korban Banjir Desa Rumandan
  • MAKASSAR
  • Jum'at, 29 Mei 2020 - 16:27 WIB

Bencana banjir yang menerjang desa Rumandan, Kecamatan Rano, Kabupaten Tana Toraja pada Senin 25 Mei lalu, menuai empati berbagai pihak untuk membantu korban.
PKK Sulsel Inisiasi Program Pengembangan Talas Satoimo
  • MAKASSAR
  • Jum'at, 29 Mei 2020 - 16:09 WIB

Ketua Tim Penggerak PKK Provinsi Sulsel, Lies F Nurdin, melakukan penanaman perdana talas satoimo di areal perkebunan Gedung Olahraga (GOR) Sudiang, Makassar, Jumat (29/5/2020).
Ukir Sejarah, Pemkab Enrekang Raih Opini WTP Dua Tahun Berturut-turut
  • MAKASSAR
  • Jum'at, 29 Mei 2020 - 15:50 WIB

Pemerintah Kabupaten Enrekang di bawah kepemimpinan Muslimin Bando dan Wakil Bupati Asman, menorehkan pencapaian luar biasa dalam pengelolaan keuangan
Buka Kegiatan Publik, Daerah Harus Koordinasi Gugus Tugas Pusat
  • MAKASSAR
  • Jum'at, 29 Mei 2020 - 15:28 WIB

Juru bicara pemerintah untuk penanganan COVID-19, Achmad Yurianto, mengungkapkan setiap daerah yang berencana mengaktifkan kembali kegiatan sektor produktif
3 Tahanan Narkoba Yang Dititip di Polsek Malili Melarikan Diri
  • MAKASSAR
  • Jum'at, 29 Mei 2020 - 15:14 WIB

Tiga tahanan Kejaksaan Negeri (Kejari) Malili yang dititip di Polsek Malili, Kabupaten Luwu Timur berhasil melarikan diri pada Jumat, (29/05/20) dini hari.
Hendak Pesta Sabu, Dua IRT di Bulukumba Diamankan Polisi
  • MAKASSAR
  • Jum'at, 29 Mei 2020 - 15:03 WIB

Satuan Reserse Narkoba Polres Bulukumba, mengamankan dua Ibu Rumah Tangga (IRT), karena diduga hendak melakukan pesta sabu.Keduanya yakni SR (27) da CK (23)
Judas Amir Persembahkan WTP ke-5 untuk Kota Palopo
  • MAKASSAR
  • Jum'at, 29 Mei 2020 - 14:43 WIB

Wali Kota Palopo, HM Judas Amir, mempersembahkan opini Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) predikat (WTP) Wajar Tanpa Pengecualian yang ke-5 untuk Kota Palopo
Kemendagri Perlu Menegur Penjabat Wali Kota Makassar
  • MAKASSAR
  • Jum'at, 29 Mei 2020 - 14:25 WIB

Penjabat Wali Kota Makassar Yusran Jusuf tengah menjadi sorotan. Kebijakan yang dikeluarkan kerap berbeda dengan Pemerintah Provinsi Sulsel dan pemerintah pusat
Dinilai Terlalu Agresif, Dewan Minta Pj Wali Kota Patuh Kebijakan Pusat
  • MAKASSAR
  • Jum'at, 29 Mei 2020 - 14:02 WIB

Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Makassar, menilai kebijakan-kebijalan yang diambil Penjabat (Pj) Wali Kota Makassar beberapa hari terakhir
Ryan Giggs Akui Liverpool Pantas Menang di Liga Premier Inggris
  • MAKASSAR
  • Jum'at, 29 Mei 2020 - 13:46 WIB

Legenda Manchester United Ryan Giggs mengungkapkan Liverpool tampil fantastis musim ini dan sepatutnya layak memenangkan Liga Premier Inggris.
Raih WTP ke-5 Tahun Ini, Bupati Luwu: Ini Kerja Keras Semua Pihak
  • MAKASSAR
  • Jum'at, 29 Mei 2020 - 13:02 WIB

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Luwu berhasil mempertahankan dan kembali meraih opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) yang ke-5 tahun ini
Pemkab Bantaeng Mulai Desain Skenario New Normal di Awal Juni
  • MAKASSAR
  • Jum'at, 29 Mei 2020 - 12:39 WIB

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bantaeng, mulai mendesain skenario New Normal yang berencana dilakukan pada awal Juni mendatang.
Siswa Diusulkan Tetap Belajar di Rumah Hingga COVID-19 Landai
  • MAKASSAR
  • Jum'at, 29 Mei 2020 - 12:28 WIB

Rencana pemerintah untuk mengaktifkan kembali sekolah, mendapat sorotan dari sejumlah pihak. Pasalnya saat ini pandemi COVID-19 masih belum menunjukkan penurunan
Lewat Virtual, Pemkab Pangkep Raih WTP ke 9 Kali Berturut-turut
  • MAKASSAR
  • Jum'at, 29 Mei 2020 - 11:53 WIB

Pemerintah Kabupaten Pangkep kembali meraih opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) dari Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Perwakilan Sulsel
Bongkahan Batu Besar Ancam Keselamatan Warga di Makale
  • MAKASSAR
  • Jum'at, 29 Mei 2020 - 11:44 WIB

Sebongkah batu besar berdiameter sekitar 10 meter dari lereng bukit bergeser ke bawah, hingga mengancam rumah warga di lingkungan Batakan Kelurahan Lapandan
Bupati Lutra Apresiasi Warga yang Laporkan Diri Tak Layak Terima BLT-DD
  • MAKASSAR
  • Jum'at, 29 Mei 2020 - 10:30 WIB

Gede Suwarsana, warga Dusun Sumber Indah Desa Giri Kusuma Kecamatan Malangke, Kabupateb Luwu Utara melaporkan diri dan tak ingin menerima Bantuan
Tiduri Remaja di Bawah Umur saat Lebaran, Pandi Ditangkap Polisi
  • MAKASSAR
  • Jum'at, 29 Mei 2020 - 09:58 WIB

Seorang pria bernama Pandi alias Lele (25) berurusan dengan kepolisian atas tuduhan telah menyetubuhi anak di bawah umur. Lelaki yang berdomisili di Tallo
Dugaan Korupsi BOK Dinkes, Bendahara Hingga Plt Kadinkes Diperiksa
  • MAKASSAR
  • Jum'at, 29 Mei 2020 - 09:38 WIB

Satuan Reskrim Polres Bulukumba telah memeriksa 35 orang saksi dalam dugaan tindak pidana korupsi dana Bantuan Operasional Kesehatan (BOK),