Indeks Berita 15 September 2021

Lazismu Uhamka Kembali Salurkan Beasiswa Sang Surya ke 50 Mahasiswa Terdampak Covid-19
  • EDUKASI
  • Rabu, 15 September 2021 - 20:29 WIB

Universitas Muhammadiyah Prof Dr. HAMKA (Uhamka) melalui Beasiswa Sang Surya Lazismu menyerahkan bantuan kepada 50 mahasiswa berprestasi yang terdampak pandemi Covid-19.
Owa Siamang Langka Bupati Badung Disita, BKSDA Pastikan Perolehannya Ilegal
  • DAERAH
  • Rabu, 15 September 2021 - 20:27 WIB

Balai Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA) menyita owa siamang milik Bupati Badung I Nyoman Giriprasta. Satwa dilindungi itu diduga diperoleh secara ilegal.
Kepincut Kreativitas Para Pemuda, Menparekraf Bertekad Bangkitkan Pariwisata Riau
  • LIFESTYLE
  • Rabu, 15 September 2021 - 20:25 WIB

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif, Sandiaga Salahuddin Uno kepincut dengan produk ekonomi kreatif yang dihasilkan anak-anak muda di Provinsi Riau.
Blak-blakan Erick Thohir Soal Alasan Bikin Holding Rumah Sakit BUMN
Menteri BUMN Erick Thohir membeberkan rencana membentuk Holding BUMN Rumah Sakit (RS). Salah satunya melakukan IPO di Bursa Efek Indonesia (BEI).
Wakil Wali Kota Palu Hadiri Peresmian Gedung Baru SD Negeri Poboya
  • DAERAH
  • Rabu, 15 September 2021 - 20:20 WIB

Wakil Wali kota Palu Reny A. Lamadjiod hadiri peresmian gedung baru SD Negeri Poboya bantuan dari Turkish Red Crescent (Bulan Sabit Merah Turki), Selasa (14/9/2021)
Pemkab Wajo Terus Libatkan Ulama Ambil Kebijakan Selama Pandemi
  • MAKASSAR
  • Rabu, 15 September 2021 - 20:18 WIB

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Wajo terus melibatkan Majelis Ulama Indonesia (MUI), untuk mengambil kebijakan selama pandemi Covid-19 yang berlangsung saat ini
Begal Sadis Ketakutan Dihantui Arwah Korban yang Menempel di Punggungnya
  • DAERAH
  • Rabu, 15 September 2021 - 20:18 WIB

Begal sadis di Semarang, Ady Kurniawan (23) ditangkap polisi di Kawasan Poncol, Semarang, Selasa malam (14/9/2021). Dia mengaku ketakutan terus dibayangi korbannya.
Jakarta Perpanjang PPKM Level 3, Anies Tak Henti-hentinya Ingatkan Hal Ini
  • METRO
  • Rabu, 15 September 2021 - 20:17 WIB

Pemprov DKI Jakarta kembali memperpanjang Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Level 3 selama 7 hari sejak 14 hingga 20 September 2021.
BPIP Nilai Desa sebagai Masa Depan Indonesia
  • NASIONAL
  • Rabu, 15 September 2021 - 20:16 WIB

Desa akan menjadi pusat-pusat peradaban yang mampu merumuskan kebutuhan dan mempunyai ruang untuk mewujudkan kepentingan warganya.
5 Teori Penggemar untuk Money Heist Part 5 Volume 2
  • GENSINDO
  • Rabu, 15 September 2021 - 20:15 WIB

Money Heist Part 5 Volume 2 yang merupakan babak akhir dari serial Spanyol ini akan tayang pada 3 Desember mendatang di Netflix.
Pembukaan Mal Jadi Sentimen Positif, Saham Sektor Ritel Layak Dilirik
Menurunnya level PPKM yang mendorong pembukaan kembali mal dan bioskop seharusnya bisa menjadi sentimen positif untuk saham-saham emiten di sektor ritel.
Pengantin ISIS Shamima Begum Memohon Pengampunan, Siap Bantu Inggris Perangi Terorisme
Mantan pengantin ISIS Shamima Begum telah memohon maaf kepada publik Inggris. Ia bahkan menawarkan diri untuk membantu Inggris memerangi terorisme.
Ada Wisata Vaksin di Bandung Barat, Ribuan Peserta Antusias dan Merasa Nyaman
  • DAERAH
  • Rabu, 15 September 2021 - 20:11 WIB

Ribuan peserta antusias mengikuti vaksinasi COVID-19 yang dikemas dengan konsep wisata vaksin yang digelar di Resto Dusun Bambu, Kabupaten Bandung Barat (KBB)
Komisi III DPR Tanya Strategi BNPT Soal Dampak Kebangkitan Taliban di Indonesia
  • NASIONAL
  • Rabu, 15 September 2021 - 20:07 WIB

Dalam RDP Komisi III DPR dengan Kepala Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) Komjen Pol Boy Rafli Amar terkait evaluasi kinerja, penindakan dan pengungkapan kasus, serta strategi dan program BNPT.
Perbandingan Kamera POCO M3 Pro 5G VS Samsung Galaxy A22 5G
  • TEKNO
  • Rabu, 15 September 2021 - 20:05 WIB

Kedua smartphone entry level yang sudah dibekali jaringan 5G ini sama-sama jadi pilihan terbaik di kelasnya. Yakni POCO M3 Pro 5G dan Samsung Galaxy A22 5G.
Polres Metro Jakarta Pusat Bongkar Home Industry Ineks Palsu di Johar Baru
  • METRO
  • Rabu, 15 September 2021 - 20:02 WIB

Polres Metro Jakarta Pusat mengungkap kasus home industry pembuatan ineks palsu di kawasan Johar Baru. Ineks palsu sangat berbahaya buat kesehatan.
PT Pegadaian Kanwil VI Bantu Budi Daya Ikan Nila di Somba Opu
  • MAKASSAR
  • Rabu, 15 September 2021 - 20:02 WIB

PT Pegadaian Kanwil VI Makassar bekerja sama dengan Econatural, menggagas pelatihan budi daya ikan nila skala rumah tangga.
Ini Senjata Rahasia Madrid Andalan Ancelotti,  Inter Wajib Waspada
  • SPORTS
  • Rabu, 15 September 2021 - 20:02 WIB

Carlo Ancelotti mengungkap pasukannya memiliki satu pemain yang patut diwaspadai Inter Milan.
Menlu Malaysia Serahkan Bantuan Penanggulangan Covid-19 ke Indonesia
Menteri Luar Negeri Malaysia, Saifuddin Abdullah menyerahkan bantuan untuk penanggulangan Covid-19 kepada Indonesia.
Video Santri Tutup Telinga, Quraish Shihab: Islam Bertemu Seni dalam Jiwa Manusia
  • KALAM
  • Rabu, 15 September 2021 - 19:56 WIB

Viralnya video yang memperlihatkan santri menutup telinga mereka saat divaksin mengapungkan kembali perdebatan mengenai halal dan haramnya seni musik dan seni suara. Begini pendapat Quraish Shihab.