Indeks Berita 23 Juni 2022

Gun Gun Heryanto Beberkan 3 Alasan Program IVL Harus Berlanjut
  • NASIONAL
  • Kamis, 23 Juni 2022 - 13:28 WIB

Direktur Eksekutif The Political Literacy Institute dan Pakar Komunikasi Politik UIN Jakarta, Gun Gun Heryanto mengatakan, program IVL harus menjadi acara yang terus berlanjut.
Sidang Lanjutan 16 Paket Proyek di Muara Enim, Saksi: 15 Anggota DPRD Dapat Fee dan Jatah Karaoke
  • DAERAH
  • Kamis, 23 Juni 2022 - 13:26 WIB

Pengadilan Tipikor Palembang kembali menggelar sidang lanjutan pembuktian perkara dugaan penerimaan hadiah atau janji fee 16 paket proyek dan pengesahan APBD tahun anggaran 2019.
5 Pemain Timnas Indonesia Era Luis Milla yang Terbuang di Masa Shin Tae-yong
  • SPORTS
  • Kamis, 23 Juni 2022 - 13:25 WIB

Ada lima pemain timnas Indonesia andalan Luis Milla yang tidak dipanggil lagi di era Shin Tae Yong meskipun masih berada di usia emas 26-27 tahun.
Soulyu Lip Flush Hadirkan Shade Baru Secara Eksklusif di Tokopedia, Ada Diskon Spesial 70%!
Soluyu terus berimprovisasi mengembangkan produknya dengan menghadirkan new shade untuk produk Soulyu Lip Flush di salah satu marketplace terbesar yakni Tokopedia.
KLHK Paparkan Strategi Pelestarian Lingkungan di Masa Depan
  • NASIONAL
  • Kamis, 23 Juni 2022 - 13:22 WIB

Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) menggelar dialog lintas generasi menyambut 5 Dekade Hari Lingkungan Hidup Sedunia.
Salah Satu Masjid Tertua di Dunia Ditemukan di Israel, Posisinya Menghadap Kakbah
Otoritas Purbakala Israel mengatakan situs masjid berusia 1.200 tahun ini jadi bukti transisi dari Kristen ke Islam.
Tingkatkan Daya Saing Perikanan, Kemenko Marves dan FIHRRST Gelar ASEAF-SCF di Bali
Kementerian Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi bersama FIHRRST mengadakan acara Annual Southeast Asia Forum on Sustainable Capture Fisheries (ASEAF-SCF) di Bali.
PMK Cepat Menyebar, Pemkot Tanjungpinang Tidak Terima Sapi dari Luar Kepri
  • DAERAH
  • Kamis, 23 Juni 2022 - 13:16 WIB

Mencegah penyebaran penyakit mulut dan kuku (PMK) Pemkot Tanjungpinang, tidak menerima sapi dari luar Provinsi Kepulauan Riau (Kepri). Hal ini juga diberlakukan
Usai Saling Sindir dengan Putri Delina, Nathalie Holscher Dikabarkan Minggat dari Rumah Sule
Hubungan Nathalie Holscher dan putri sambungnya Putri Delina diduga sedang tidak baik-baik saja. Belakangan keduanya saling sindir di media sosial.
2.407 Warga Terdampak Banjir Bandang Leuwiliang Bogor
  • METRO
  • Kamis, 23 Juni 2022 - 13:10 WIB

Sebanyak 2.407 warga terdampak banjir bandang di Desa Purasari, Kecamatan Leuwiliang, Kabupaten Bogor, Rabu (22/6/2022). Bencana itu akibat hujan dengan intensitas tinggi dalam durasi cukup lama mengguyur wilayah tersebut dan mengakibatkan Sungai Cisarua meluap.
TNI AL Ringkus Gembong Penyelundup Narkoba Senilai Rp88 Miliar
  • NASIONAL
  • Kamis, 23 Juni 2022 - 13:08 WIB

TNI Angkatan Laut melalui tim F1QR Pangkalan TNI AL Tanjung Balai Asahan berhasil meringkus gembong penyelundup narkoba, Selasa (21/6/2022).
15 Pejabat UPT Pemasyarakatan Kemenkumham Sulsel Dirotasi
  • MAKASSAR
  • Kamis, 23 Juni 2022 - 13:02 WIB

Kepala Kantor Wilayah Kemenkumham Sulsel, Liberti Sitinjak merotasi sejumlah pejabat struktural pada UPT Pemasyarakatan di Sulsel.
Dengan Pertemuan Hari Ini, AHY Sudah Tiga Kali Temui Nasdem
  • NASIONAL
  • Kamis, 23 Juni 2022 - 13:02 WIB

Pertemuan jajaran Partai Demokrat dan Partai Nasdem di Kantor DPP Nasdem, sudah tiga kali. Hal ini dikatakan oleh Ketua DPP Partai Nasdem, Willy Aditya.
Satu Grup dengan Indonesia di Piala AFF U-19 2022, Brunei Tebar Ancaman
  • SPORTS
  • Kamis, 23 Juni 2022 - 13:00 WIB

Menariknya, Brunei mengaku optimistis akan mendapatkan poin penuh di grup tersebut yang dihuni oleh salah satunya Timnas Indonesia U-19.
Covid-19 Kembali Naik, Anies: Belum Ada Opsi Tarik Rem Pengetatan
  • METRO
  • Kamis, 23 Juni 2022 - 12:59 WIB

Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan menegaskan belum ada opsi menarik rem darurat pengetatan aktivitas masyarakat di tengah naiknya kembali kasus Covid-19.
Profil Surindro Supjarso, Suami Pertama Megawati yang Menjadi Nama Gedung ACMI
  • NASIONAL
  • Kamis, 23 Juni 2022 - 12:59 WIB

Surindro Supjarso akhirnya diresmikan menjadi nama gedung di lapangan udara (lanud) Iswahjudi, Magetan Jawa Timur oleh TNI AU pada Kamis, 16 Juni 2022 lalu.
Honda Pamer Foto Dashboard Supermewah CR-V Paling Baru
  • OTOMOTIF
  • Kamis, 23 Juni 2022 - 12:58 WIB

Honda bakal merilis generasi terbaru Honda CR-V tidak lama lagi. Setelah merilis beberapa bagian eksterior, kini giliran dashboard yang dibocorkan.
Saipul Jamil Sangat Sedih saat Tahu Angga Wijaya Gugat Cerai Dewi Perssik
Mantan suami Dewi Perssik, Saipul Jamil turut memberikan tanggapan terkait gugatan Angga Wijaya terhadap mantan istrinya tersebut.
Mirisnya Sri Lanka, Bensin Habis Mau Impor Nggak Punya Duit
Perekonomian Sri Lanka runtuh akibat diterpa masalah utang. Bailout International Monetary Fund(IMF) jalan satu-satunya agar negara tersebut kembali pulih.
LTMPT: 192.810 Calon Mahasiswa Baru Dinyatakan Lolos SBMPTN 2022
  • EDUKASI
  • Kamis, 23 Juni 2022 - 12:52 WIB

Ketua LTMPT Mochamad Ashari turut menyebutkan jumlah Camaba yang diterima Perguruan Tinggi Negeri (PTN) dalam seleksi bersama masuk perguruan tinggi negeri (SBMPTN) 2022.