Berita Terpopuler Tahun Ini 2024

Pangeran Arab Saudi: Kerajaan Akan Akui Negara Israel Jika....
'Hal itu hanya dapat terjadi melalui perdamaian bagi Palestina, melalui pendirian Negara Palestina,' kata Pangeran Faisal bin Farhan.
Kapal Felicity Ace Tenggelam Bersama 3.965 Mobil Mewah, Porsche Disalahkan
Mobil listrik Porsche dituduh sebagai penyebab kebakaran dengan kerugian lebih dari Rp2,4 triliun.
Ternyata Dokter yang Ditegur Mayor Teddy Berpangkat Kolonel, Ini Profil Gunawan Rusuldi
  • NASIONAL
  • Selasa, 20 Februari 2024 - 23:18 WIB

Identitas dokter yang ditegur ajudan capres Prabowo Subianto, Mayor Teddy terungkap. Bahkan, dokter yang ditegur Mayor Teddy hingga bersandar ke tembok berpangkat lebih tinggi, yakni Kolonel.
Nenek Ini Diselidiki Gara-gara Menang Lotre Melulu
Nenek 69 tahun ini merasa diperlakukan seperti penjahat karena terlalu sering menang lotre.
Ibu Penumpang MH370: Anak Saya Masih dalam Penerbangan, Saya Menolak Kompensasi
'Saya yakin anak saya masih dalam penerbangan. Atau dia tinggal di pulau terpencil seperti Robinson Crusoe. Inilah alasan mengapa saya menolak kompensasi.'
Pakar: Pilot MH370 Bunuh Diri dengan Mengubur Pesawat Bersama 239 Orang di Dasar Laut
Pakar penerbangan yang juga pilot Boeing 777 ini sebut pilot MH370 mendaratkan pesawat dengan sempurna di laut.
Kalapas Salemba Angkat Bicara Terkait Penahanan Ferdy Sambo
  • NASIONAL
  • Kamis, 04 Januari 2024 - 16:26 WIB

Kalapas Kelas IIA Salemba Beni Hidayat angkat bicara terkait penahanan Ferdy Sambo. Beni meluruskan informasi dari Alvin Lim dalam sebuah video wawancara di akun YouTube dr Richard Lie.
Rusia-Prancis di Ambang Perang, Ini Perbandingan Kekuatan Militernya
Di atas kertas, kekuatan militer Rusia unggul atas Prancis. Namun, Prancis bagian dari NATO yang jadi raksasa militer dunia.
Kisah Orin, Mahasiswi Piatu Pemilik IPK 4 Namun Tak Layak Mendapat Beasiswa KJMU
  • METRO
  • Rabu, 06 Maret 2024 - 11:22 WIB

Terdiam sesaat, tetiba mahasiswi semester 4 ini terisak. Tak terasa bulir bening dari kedua matanya tumpah, mengalir pelan membasahi pipinya.
Breaking News! Ibu Kota Jakarta Diguncang Gempa
  • NASIONAL
  • Jum'at, 22 Maret 2024 - 16:03 WIB

Gempa bumi kembali mengguncang Jakarta sekitar pukul 15.57 WIB, Jumat (22/3/2024). Guncangan terasa di Gedung iNews Tower, lantai 7, Kebon Sirih, Jakarta Pusat.
Algojo Arab Saudi Ungkap Cara Penggal Terpidana: Gunakan Pedang Khusus, Tanpa Belas Kasihan
'Jika saya membiarkan diri saya merasakan belas kasihan terhadap orang yang saya eksekusi, dia tidak akan mati pada pukulan pertama.'
Prancis Siap Perang, Abaikan Peringatan Putin soal Perang Dunia III
'Pasukan Prancis siap,' kata Kepala Staf Angkatan Darat Prancis Jenderal Pierre Schill.
6 Irjen Polisi Termuda yang Bertugas di Mabes Polri, Nomor 5 Pernah Jadi Kapolda 2 Kali
  • NASIONAL
  • Selasa, 27 Februari 2024 - 16:57 WIB

Terdapat sejumlah nama Irjen Polisi termuda yang bertugas di Mabes Polri. Salah satunya pernah menjadi Kapolda di 2 daerah berbeda, Selasa (27/2/2024).
4 Kapolda Muda Lulusan Akpol 1994-1996, Nomor Terakhir Eks Dirtipidter Bareskrim Polri
  • NASIONAL
  • Selasa, 12 Maret 2024 - 05:00 WIB

Sejumlah Kapolda yang kini aktif bertugas tergolong masih berusia muda, lulusan Akademi Kepolisian (Akpol) 1994-1996.
Mengapa ISIS Tak Pernah Menyerang Israel dan Amerika Serikat?
ISIS dikenal sebagai kelompok gerilyawan yang beroperasi di berbagai negara. Namun, ada satu pertanyaan yang penting, kenapa ISIS tidak pernah menyerang Israel dan Amerika?
CPNS 2024 Dibuka untuk 1 Juta Formasi, Ini 5 Jurusan Paling Banyak Dibutuhkan
  • EDUKASI
  • Selasa, 02 Januari 2024 - 10:25 WIB

Setelah berakhirnya pendaftaran CPNS 2023, pemerintah memberikan sinyal akan ada pembukaan CPNS 2024.Ini 5 jurusan kuliah yang banyak dibutuhkan di CPNS 2024.
Kakek Ini Menang Lotre Rp27,9 Triliun, Tetangganya Justru Ketakutan
Tetangga takut orang kaya dadakan ini diculik para penjahat yang menginginkan uangnya.
Simbol Kepercayaan Pimpin Rakyat, 23 Purnawirawan Jenderal Serahkan Tongkat Komando ke Ganjar
  • NASIONAL
  • Sabtu, 13 Januari 2024 - 18:27 WIB

Sebanyak 23 purnawirawan jenderal TNI-Polri serta puluhan ribu pensiunan aparatur negara menyatakan mendukung dan siap memenangkan Ganjar-Mahfud di Pilpres 2024.
Siapa Julia Sebutinde? Hakim dari Uganda yang Menentang Semua Vonis ICJ dalam Kasus Genosida di Gaza
Mahkamah Internasional PBB (ICJ) memerintahkan Israel untuk melakukan semua yang mereka bisa untuk mencegah kematian, kehancuran dan tindakan genosida dalam serangan militernya di Gaza, namun tidak memerintahkan gencatan senjata.
Putin: Kelompok Islam Radikal Pelaku Serangan Teror Moskow, tapi....
'Kami tahu siapa yang melakukan serangan itu. Kami ingin tahu siapa yang memesannya,' kata Putin, sembari mencurigai Ukraina.